Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Manfaat Minum Kopi Tanpa Kafein untuk Penderita Diabetes, Apa Saja?

Kompas.com - 12/10/2023, 07:30 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kopi sudah lama dikaitkan dengan sederet manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh.

Kopi mengandung polifenol, yaitu molekul yang memiliki sifat antioksidan yang dipercaya dapat membantu mencegah penyakit inflamasi, seperti diabetes tipe 2, dan sifat antikarsinogenik (anti kanker), dikutip dari Diabetes UK.

Meski begitu, dikutip dari Web MD, beberapa penelitian menunjukkan bahwa penderita diabetes tipe 2 dapat bereaksi berbeda terhadap kafein, kandungan utama yang ada pada kopi.

Baca juga: 5 Dampak Terlalu Banyak Konsumsi Kafein, Apa Saja?


Untuk beberapa orang, kafein dapat meningkatkan gula darah dan insulin serta menurunkan sensitivitas insulin.

Artinya, sel-sel tubuh tidak bereaksi terhadap hormon tersebut sebanyak sebelumnya. Sel-sel itu tidak menyerap banyak gula dari darah seseorang setelah makan atau minum.

Hal ini menyebabkan tubuh memproduksi lebih banyak insulin, sehingga seseorang memiliki kadar insulin yang lebih tinggi setelah makan.

Namun demikian, meskipun kafein dapat menghambat sensitivitas insulin, namun beberapa meyakini bahwa kopi tanpa kafein dapat menjadi pilihan terbaik bagi penderita diabetes.

Baca juga: Apa yang Harus Dilakukan Ketika Terlalu Banyak Konsumsi Kafein?

Lantas, apa saja manfaat minum kopi tanpa kafein bagi penderita diabetes?

Manfaat minum kopi tanpa kafein bagi penderita diabetes

Manfaat minum kopi bagi penderita diabetes.pixabay.com Manfaat minum kopi bagi penderita diabetes.
1. Menurunkan kadar gula darah

Dilansir dari Healthmatch, kopi mengandung antioksidan dan asam klorogenat yang dapat untuk menurunkan kadar glukosa darah.

Menurut sebuah penelitian, asam klorogenat merupakan aktivator insulin yang memiliki efek mirip dengan metformin, obat yang digunakan untuk mengontrol kadar gula darah pada pasien diabetes tipe 2.

2. Menjaga gula darah agar stabil

Selain dapat membantu menurunkan gula darah, kopi juga bisa menjaga kadar gula darah agar tetap stabil karena kandungan vitamin B2 di dalamnya.

Vitamin B2 dalam kopi dapat membantu memecah lemak, karbohidrat, dan protein. Vitamin ini memainkan peran utama dalam menjaga pasokan energi ke tubuh Anda.

Secara umum, vitamin B2 dapat memiliki efek antiinflamasi yang relevan dalam pengelolaan diabetes.

Baca juga: 5 Cara Menurunkan Efek Samping Kafein Setelah Minum Kopi

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi suplemen vitamin B2 dapat mengurangi stres oksidatif dan mengurangi komplikasi.

Selain itu, kandungan magnesium dalam kopi juga dapat membantu penderita diabetes tipe 2 mengatur kadar gula darahnya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com