Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Cek dan Persyaratan Penerima Bansos BPNT September 2023

Kompas.com - 05/09/2023, 15:00 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Persyaratan penerima bansos BPNT

Sementara itu, ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi agar dapat menjadi penerima BPNT sebagai berikut:

1. Terdaftar dalam DTKS dan SIK-ng

Penerima bansos harus terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dan Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial (SIK-ng).

2. Bukan pegawai aktif atau pensiunan

Penerima bansos tidak menerima gaji minimal Upah Minimum Regional (UMR) sebagai pegawai aktif atau pensiunan.

3. Bukan pendamping sosial PKH atau sejenisnya

Penerima bansos tidak menjadi pendamping sosial di program tertentu.

4. Keluarga tidak mampu

Penerima bansos berasal dari keluarga tidak mampu, tercatat di desil terbawah data kemiskinan, dan memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Kartu Keluarga (KK) online serta padan Dukcapil.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com