Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Celana Jeans Berusia Ratusan Tahun Ini Laku Terjual Rp 1,7 Miliar

Kompas.com - 20/12/2022, 21:00 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tim peneliti menemukan bangkai kapal SS Central America di North Carolina pada 1988. 

Kapal yang tenggelam pada 1857 itu sebelumnya mengangkut ribuan emas batangan.

Dari bangkai kapal itu, peneliti menemukan sepasang celana jeans tertua di dunia. 

Celana jeans milik veteran perang

Dikutip dari Smithsonian Magazine, celana itu diyakini merupakan milik dari seorang pedagang Oregon dan veteran perang bernama John Dement.

Hal ini dibuktikan dengan lokasi penemuan celana jenas yang berada di bagasi milik John.

Ia merupakan salah satu kru SS Central America yang selamat ketika badai menghantam kapal dan menyebabkan ratusan penumpang tewas pada 1857.

Warna asli kainnya tidak jelas, tetapi setelah menghabiskan lebih dari satu abad di bagasi penumpang di dasar laut, celana tersebut kini tampak berwarna hitam dan coklat.

Baca juga: Mengenal Roundhay Garden Scene, Film Tertua di Dunia yang Berdurasi 2 Detik

Sejak celana jeans itu ditemukan, beragam teori tentang asal-usulnya bermunculan.

Pejabat rumah lelang Holabird Western Americana Collections mengira, celana itu adalah produk awal yang dijual oleh Levi Strauss.

"Lima kancing dalam jeans hampir identik dengan Levi's saat ini, termasuk gaya, bentuk, dan ukuran kancing yang tepat. Kami tidak percaya ini kebetulan," tulis mereka.

Namun, Levi Strauss membuat jeans resmi pertamanya pada tahun 1873, atau 16 tahun setelah kapal SS Central America tenggelam ke dasar lautan.

Laku terjual Rp 1,7 miliar

Awal bulan ini, celana tersebut terjual dengan harga 114.000 dollar AS atau sekitar Rp Rp 1,7 miliar dalam sebuah lelang.

Jeans tersebut termasuk di antara 270 barang-barang kapal karam yang terjual dengan total hampir 1 juta dollar AS atau Rp 15 miliar, dikutip dari BBC.

Baca juga: Mengenal Gino, Anjing Tertua di Dunia yang Masih Hidup

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kapan Pertandingan Indonesia Vs Irak untuk Memperebutkan Peringkat Ketiga? Simak Jadwalnya

Kapan Pertandingan Indonesia Vs Irak untuk Memperebutkan Peringkat Ketiga? Simak Jadwalnya

Tren
Kucing di China Nyalakan Kompor dan Picu Kebakaran, Dipaksa 'Kerja' untuk Bayar Kerugian

Kucing di China Nyalakan Kompor dan Picu Kebakaran, Dipaksa "Kerja" untuk Bayar Kerugian

Tren
Imbas Gunung Ruang Kembali Erupsi, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara hingga Besok

Imbas Gunung Ruang Kembali Erupsi, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara hingga Besok

Tren
4 Keputusan Wasit Shen Yinhao yang Dianggap Merugikan Timnas di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

4 Keputusan Wasit Shen Yinhao yang Dianggap Merugikan Timnas di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

Tren
Kronologi Kecelakaan Motor Harley-Davidson di Probolinggo, Dokter dan Istrinya Jadi Korban

Kronologi Kecelakaan Motor Harley-Davidson di Probolinggo, Dokter dan Istrinya Jadi Korban

Tren
Ramai soal Setop Imunisasi Anak, Apa Dampaknya pada Tubuh Si Kecil?

Ramai soal Setop Imunisasi Anak, Apa Dampaknya pada Tubuh Si Kecil?

Tren
Analogi Shin Tae Yong dan Wibisana

Analogi Shin Tae Yong dan Wibisana

Tren
Indonesia Masih Berpeluang Lolos ke Olimpiade Paris 2024, Ini Skenarionya

Indonesia Masih Berpeluang Lolos ke Olimpiade Paris 2024, Ini Skenarionya

Tren
Indonesia Mulai Memasuki Musim Kemarau, Kapan Puncaknya?

Indonesia Mulai Memasuki Musim Kemarau, Kapan Puncaknya?

Tren
Ilmuwan Pecahkan Misteri 'Kutukan Firaun' yang Tewaskan 20 Orang Saat Membuka Makam Tutankhamun

Ilmuwan Pecahkan Misteri "Kutukan Firaun" yang Tewaskan 20 Orang Saat Membuka Makam Tutankhamun

Tren
3 Keputusan VAR yang Dinilai Rugikan Garuda Muda di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

3 Keputusan VAR yang Dinilai Rugikan Garuda Muda di Laga Indonesia Vs Uzbekistan

Tren
Bea Cukai Jadi Sorotan Publik, Pemerhati Kritisi Persoalan Komunikasi dan Transparansi

Bea Cukai Jadi Sorotan Publik, Pemerhati Kritisi Persoalan Komunikasi dan Transparansi

Tren
Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Kelapa Muda? Ini Kata Ahli

Bolehkah Penderita Diabetes Minum Air Kelapa Muda? Ini Kata Ahli

Tren
Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Uzbekistan, Soroti Keputusan Kontroversial Wasit

Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Uzbekistan, Soroti Keputusan Kontroversial Wasit

Tren
Pengakuan Guru SLB soal Alat Belajar Tunanetra yang Ditahan Bea Cukai

Pengakuan Guru SLB soal Alat Belajar Tunanetra yang Ditahan Bea Cukai

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com