Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenapa Kucing Suka Mengendus Pantat Kucing Lain? Ini Penjelasannya

Kompas.com - 09/12/2022, 13:31 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

"Saat masih anakan, kucing belum paham teritori, begitu dewasa, kucing akan menjelajah dan menandai wilayah kekuasaan dengan urin dan kelenjar bau," sambungnya.

Baca juga: Bolehkah Mencampur Dry Food Kucing Berbagai Merek Menjadi Satu?

Bisa dilakukan oleh kucing jantan dan betina

Di samping itu, dosen Parasitologi Veteriner di Universitas Nusa Cendana (Undana) drh. Aji Winarso menyampaikan, perilaku mengendus pantat juga berarti ketertarikan dari kucing satu dengan yang lain.

"Ini merupakan ketertarikan pada lawan jenis, biasanya salah satunya sedang birahi," ujar Aji saat dihubungi Kompas.com, Jumat (9/12/2022).

Menurut dia, perilaku ini biasanya lebih sering terjadi pada kucing jantan mengendus kucing betina.

Meski merupakan suatu tanda birahi, Aji menambahkan, kucing yang telah disteril juga masih bisa berperilaku mengendus pantat kucing lain.

"Jadi semua kucing bisa melakukannya. Jantan, betina, maupun yang sudah steril," ucap dia.

Baca juga: 7 Mitos soal Kucing, Jangan Lagi Percaya

Saling komunikasi

Selanjutnya, mengendus pantat kucing lain juga berarti merupakan bentuk komunikasi antar kucing.

"Perilaku itu juga komunikasi, jadi semacam mengenali kucing yang lain lalu menyapa," kata Aji.

Namun, ada beberapa kucing yang saat diendus pantatnya, kemudian memukul kucing tersebut.

Aji mengatakan, hal itu karena kucing yang diendus tidak nyaman atau risih, meski sudah kenal.

"Ada juga yang sensitif meski sudah kenal, tetapi sebentar untuk mengendus, kucing sudah bisa berkomunikasi, karena organ penginderanya cukup sensitif," lanjut dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan 'STNK Only' di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan "STNK Only" di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Tren
2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

Tren
Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

Tren
Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Tren
41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

Tren
Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Tren
Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Tren
Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Tren
Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Tren
Hasto Diperiksa KPK soal Harun Masiku, Mengaku Kedinginan dan Protes Ponsel Disita

Hasto Diperiksa KPK soal Harun Masiku, Mengaku Kedinginan dan Protes Ponsel Disita

Tren
Polisi Tetapkan Tersangka Keempat Kasus Tewasnya Bos Rental Mobil di Pati, Ini Perannya dalam Pengeroyokan

Polisi Tetapkan Tersangka Keempat Kasus Tewasnya Bos Rental Mobil di Pati, Ini Perannya dalam Pengeroyokan

Tren
Karier Grace Natalie Melejit Usai Pilpres 2024, Terima 2 Jabatan Kurang dari Sebulan

Karier Grace Natalie Melejit Usai Pilpres 2024, Terima 2 Jabatan Kurang dari Sebulan

Tren
Berbeda dengan Manusia, Begini Cara Anjing Melihat Warna dan Dunia

Berbeda dengan Manusia, Begini Cara Anjing Melihat Warna dan Dunia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com