Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Bos Nike Resign Setelah Anaknya Borong Sneakers hingga Rp 1,8 Miliar...

Kompas.com - 06/03/2021, 06:05 WIB
Retia Kartika Dewi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Wakil Presiden dan Manajer Umum Nike di Amerika Utara, Ann Herbert, mengundurkan diri dari posisinya pada Senin (1/3/2021).

Ia mengundurkan diri lantaran adanya laporan yang mengungkapkan anaknya, Joe Hebert (19), memborong sejumlah sneaker Yeezys dan Jordans serta sepatu kets keluaran baru.

Dilansir dari The New York Times (2/3/2021), Joe memborong sepatu-sepatu tersebut dengan total pengeluaran sebanyak 132.000 dollar AS atau sekitar Rp 1,891 miliar dengan menggunakan kartu kredit milik ibunya.

Baca juga: Cara Membersihkan Pakaian dan Sepatu Kulit Setelah Terendam Banjir

Tindakan ini dilakukan Joe semata-mata untuk memperoleh keuntungan maksimal dari penjualan ulang sepatu sneakers edisi terbatas itu.

Diketahui, Joe merupakan pemilik perusahaan West Coast Streetwear.

Perusahaan ini berfokus pada pembelian dan penjualan kembali sepatu kets dan pakaian edisi terbatas.

Adapun pembelian tersebut dilakukan menggunakan program komputer seperti Cybersole, yang dirancang untuk meningkatkan peluang untuk membeli pakaian edisi terbatas dari ratusan toko ritel yang menetapkan batas pembelian.

Baca juga: Polemik Pindahnya Pabrik Sepatu dari Banten ke Jawa Tengah...

Menurut laporan, Joe menjual ulang sepatu kets tersebut dengan keuntungan mencapai 20.000 dollar AS atau sekitar Rp 286,5 juta.

Joe Heberts mendirikan West Coast Streetwear yang berbasis di Portland sejak 2017.

Dalam artikel disebutkan bahwa Joe melakoni pekerjaan itu karena terinspirasi dari ibunya, sebagai seorang pengusaha.

Baca juga: Apakah Pakaian dan Sepatu Bisa Membawa Virus Corona ke Rumah?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

Tren
Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Tren
Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Tren
'Perang' Kesaksian soal Keterlibatan Pegi dalam Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

"Perang" Kesaksian soal Keterlibatan Pegi dalam Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Tren
Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Tren
Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia, Ini Penyebabnya

Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia, Ini Penyebabnya

Tren
Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com