Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hewan-hewan Ini Keluar Saat Orang-orang Tinggal di Rumah karena Corona

Kompas.com - 21/04/2020, 17:00 WIB
Rizal Setyo Nugroho

Penulis

Seperti video dari Guardian, tampak kawanan kambing-kambing melintasi jalan dan pekarangan rumah warga. 

Baca juga: Penguin Bicara Seperti Manusia, Ilmuwan Temukan Buktinya

Penguin di jalan Kota Simon, Afrika Selatan

Copper, sebelah kanan, dan Gossamer, dua penguin Gentoo yang ada di akuarium Utah. Copper, sebelah kanan, dan Gossamer, dua penguin Gentoo yang ada di akuarium Utah.

Tiga ekor penguin terlihat berkeliaran di jalan-jalan kota Simon, Afrika Selatan pada Sabtu (18/4/2020).

Rekaman tiga kawanan penguin lucu itu diunggah akun twitter Yayasan Afrika Selatan untuk Konservasi Burung Pesisir (SANCCOB).

"Ini adalah salah satu alasan mengapa Penguin Rangers kita kenyang, tetapi berjalan-jalan di jalanan menyenangkan & lebih aman untuk burung-burung akhir-akhir ini, jelas!" tulis SANCCOB.

Postingan sekitar 30 detik itu sudah disaksikan lebih dari 2,5 juta pengguna twitter.

Penyu langka bertelur di pantai Thailand

Tukik di pantaishutterstock Tukik di pantai

Pandemi virus corona menjadikan pantai-pantai di Thailand sepi. Kondisiini ternyata dimanfaatkanuntuk penyu belimbing bertelur.

Dikutip dari Guardian, binatang langka tersebut bertelur di daerah yang gelap dan sunyi. Kondisi tersebut jarang terjadi saat turis ramai memadati pantai.

Pada akhir Maret 2020, staf di taman nasional di provinsi selatan Phang Nga, berbatasan dengan Laut Andaman, menemukan 84 tukik setelah memantau telur selama dua bulan.

"Ini adalah pertanda yang sangat baik bagi kami karena banyak area untuk pemijahan telah dihancurkan oleh manusia," kata Kongkiat Kittiwatanawong, direktur Pusat Biologi Laut Phuket.

Kongkiat menyebut, tidak ada sarang yang ditemukan selama lima tahun sebelumnya. Namun 11 sarang kemudian mereka temukan, menjadi yang terbanyak dalam 20 tahun terakhir.

"Jika kita dibandingkan dengan tahun sebelumnya, kita tidak memiliki bibit sebanyak ini, karena kura-kura memiliki risiko tinggi terbunuh oleh alat tangkap dan manusia mengganggu pantai."

Penyu belimbing adalah penyu terbesar di dunia. Mereka dianggap terancam punah di Thailand, dan terdaftar sebagai spesies yang rentan secara global oleh International Union for Conservation of Nature.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

5 Negara yang Tak Punya Bandara, Bagaimana Cara ke Sana?

5 Negara yang Tak Punya Bandara, Bagaimana Cara ke Sana?

Tren
Kata Media Asing soal Indonesia Vs Guinea, Ada yang Soroti Kartu Merah Shin Tae-yong

Kata Media Asing soal Indonesia Vs Guinea, Ada yang Soroti Kartu Merah Shin Tae-yong

Tren
Manfaat Buah dan Sayur Berdasar Warnanya, Merah Bisa Cegah Kolesterol Tinggi

Manfaat Buah dan Sayur Berdasar Warnanya, Merah Bisa Cegah Kolesterol Tinggi

Tren
16 Negara yang Lolos Berlaga di Sepak Bola Olimpiade Paris 2024, Termasuk Guinea

16 Negara yang Lolos Berlaga di Sepak Bola Olimpiade Paris 2024, Termasuk Guinea

Tren
Duduk Perkara Rektor Unri Polisikan Mahasiswa yang Protes UKT, Berakhir Cabut Laporan

Duduk Perkara Rektor Unri Polisikan Mahasiswa yang Protes UKT, Berakhir Cabut Laporan

Tren
Jarang Diketahui, Ini 9 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Alas Kaki di Pagi Hari

Jarang Diketahui, Ini 9 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Alas Kaki di Pagi Hari

Tren
Muncul Fenomena ASI Bubuk, IDAI Buka Suara

Muncul Fenomena ASI Bubuk, IDAI Buka Suara

Tren
Ramai soal ASI Bubuk, Amankah Dikonsumsi Bayi?

Ramai soal ASI Bubuk, Amankah Dikonsumsi Bayi?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 10-11 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 10-11 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

Tren
Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com