Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beasiswa Ditjen Dikti untuk Kuliah S-1 hingga S-3 di Taiwan, Ada yang Tertarik?

Kompas.com - 28/02/2020, 18:02 WIB
Retia Kartika Dewi,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti) membuka kesempatan bagi calon mahasiswa yang ingin melanjutkan studi di Taiwan, yakni berupa beasiswa program sarjana (S-1) hingga doktoral (S-3) tahun ajaran 2020.

Beasiswa ini merupakan kerja sama Ditjen Dikti dengan Kementerian Pendidikan atau Ministry of Education (MoE) Taiwan.

Pihak Biro Kerja Sama dan Komunikasi Publik Ditjen Dikti, saat dikonfirmasi Kompas.com, membenarkan informasi beasiswa ini.

Nominal tunjangan beasiswa untuk para pelamar berbeda-beda, bbergantung pada tingkat pendidikan yang dipilih.

Informasi beasiswa ini juga dipublikasikan melalui akun Instagram Ditjen Dikti, @ditjen.dikti.

Pendaftaran beasiswa ini dibuka mulai 1 Februari-31 Maret 2020. Berikut informasi selengkapnya: 

Cakupan beasiswa

1. Tunjangan biaya hidup untuk S-1 akan diberikan sebesar 15.000 dollar Taiwan atau sekitar Rp 7,48 juta per bulan

2. Tunjangan biaya hidup untuk S-2 dan S-3 akan diberikan sebesar 20.000 dollar Taiwan atau sekitar Rp 9,4 juta per bulan.

Penerima beasiswa tidak mencakup biaya administrasi, biaya penasihat tesis, premi asuransi, biaya akomodasi, dan biaya internet.

Untuk biaya akademik dan biaya kuliah peserta beasiswa akan dibiayai oleh Kementerian Pendidikan Taiwan.

Kementerian Pendidikan Taiwan akan memberikan subsidi sebesar 40.000 dollar Taiwan atau sekitar Rp 18,7 juta per semester untuk setiap mahasiswa.

Jika biaya yang dibutuhkan melebihi 40.000 dollar Taiwan, maka kelebihan biaya tersebut ditanggung sendiri oleh penerima beasiswa.

Baca juga: Kominfo Buka Beasiswa S2 untuk PNS dan Umum, Ini Jadwal dan Syaratnya

Durasi beasiswa

Durasi beasiswa bagi penerima beassiwa program S-1 maksimal 4 tahun, untuk penerima program S-2 maksimal 2 tahun, dan untuk penerima beasiswa program S-3 maksimal 4 tahun.

Sementara itu, pendaftar beasiswa wajib melakukan pendaftaran langsung terlebih dahulu ke universitas.

Dokumen yang diperlukan

Bagi Anda yang tertarik atau berminat mendaftar beasiswa di Taiwan ini, simak berkas-berkas yang wajib dipersiapkan:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Tren
Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Tren
Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Tren
Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Tren
Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan 'STNK Only' di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan "STNK Only" di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Tren
2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

Tren
Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

Tren
Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Tren
41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

Tren
Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Tren
Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com