Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Pesan Tiket Kereta Api di Traveloka, Bisa lewat Aplikasi dan Website

KOMPAS.com - Traveloka adalah platform yang menyediakan layanan pemesanan moda transportasi dan akomodasi secara online.

Platform ini menyediakan akses bagi penggunanya untuk menemukan dan memesan berbagai jenis kebutuhan perjalanan hingga hiburan.

Ini mencakup layanan pemesanan transportasi seperti tiket pesawat, bus, kereta api, sewa mobil, antar-jemput bandara, serta akses ke berbagai pilihan akomodasi.

Lantas, bagaimana cara memesan tiket keeta di Traveloka?

Cara pesan tiket di Traveloka

Dilansir laman resmi Traveloka, berikut adalah prosedur pembelian tiket pesawat melalui aplikasi atau website Traveloka:

Pesan tiket kereta lewat website Traveloka:

Pesan tiket kereta lewat aplikasi Traveloka:

Beberapa keunggulan Traveloka

Dengan bergabung jadi member Traveloka, Anda bisa melakukan transaksi dengan mudah, aman, dan mendapatkan berbagai keuntungan berikut:

1. Dapatkan Poin saat memesan tiket pesawat, hotel, dan paket Pesawat + Hotel. Anda bisa menukarnya untuk diskon perjalanan dan berbagai kupon reward.

2. Transaksi non-tunai dengan aman dan nyaman di layanan travelokaPay pakai Saldo UANGKU atau Kartu Saya.

3. Bisa pilih kursi saat check-in melalui aplikasi dan menggunakan fitur refund/reschedule jika ada perubahan rencana terbang atau menginap.

4. Praktis, bisa mengatur notifikasi harga untuk pesan saat waktu yang tepat. Pesan tiket lebih cepat saat bepergian bersama melalui fitur Passenger Quick Pick.

Demikian cara pesan tiket kereta lewat layanan Traveloka.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/08/01/131500265/cara-pesan-tiket-kereta-api-di-traveloka-bisa-lewat-aplikasi-dan-website

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke