Oleh: Ani Rachman, Guru SDN No.111/IX Muhajirin, Muaro Jambi, Provinsi Jambi
KOMPAS.com - Salah satu peninggalan budaya pada masa peradaban Hindu-Buddha di Indonesia adalah candi.
Ada begitu banyak peninggalan candi yang tersebar di Indonesia, terutama daerah yang mendapat pengaruh langsung dari agama Hindu dan Buddha.
Daerah yang memiliki banyak peninggalan candi adalah Jawa Tengah, Jawa Timur, Sumatera Selatan, dan Bali.
Bila melihat ciri-ciri yang ada pada bentuk fisiknya, candi di Indonesia terbagi menjadi tiga kelompok, yaitu:
Adalah candi-candi yang ditinggalkan pada masa Dinasti Sanjaya dari Kerajaan Mataram kuno.
Candi tersebut semua beragama Hindu. Adapun yang termasuk kelompok ini ialah:
Diperkirakan dibangun pada masa kepemimpinan Raja Sanjaya, pendiri Kerajaan Mataram.
Baca juga: CIri Khas Candi Hindu dan Candi Buddha
Dikatakan demikian karena jumlah candi tersebut ada 9 kelompok candi yang masing-masing memiliki tiga candi untuk memuja Dewa Brahma, Dewa Wisnu, dan Dewa Siwa.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.