Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Dampak Negatif Seseorang Suka Menunda Pekerjaan? Jawaban Belajar dari Rumah TVRI

Kompas.com - 04/05/2020, 08:00 WIB
Serafica Gischa

Penulis

KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah TVRI pada Senin, 4 Mei 2020 membahas Bekerja Lebih Baik bagi siswa SMA/SMK.

Pada tayangan itu, terdapat pertanyaan menurutmu apa dampak negatif jika seseorang suka menunda-nunda pekerjaan? Bulan Mei ini, tuliskan harian tentang rencana dan kegiatanmu sehari-hari.

Jawaban:

Orang yang suka menunda pekerjaan disebut procrastrinator.

Seorang ahli tingkah laku, Piers Steel menyebutkan 95 dari 100 orang suka menunda pekerjaan.

Dampak negatif seseorang yang suka menunda pekerjaan, antara lain:

  1. Depresi pada diri sendiri
  2. Percaya diri yang rendah
  3. Kehilangan pekerjaan

Baca juga: Manfaat Menabung

Untuk bisa memanfaatkan waktu, kita dapat membuat rencana yang efektif. Rencana tersebut dibagi dalam tiga level, yaitu:

  • Ide

Berisikan acara-acara atau kegiatan yang akan dilakukan. Seperti: tugas sekolah, tugas kantor, tugas rumah, liburan dan lain-lain.

  • Rencana mingguan

Ide yang sudah direncanakan, dipilih mana yang bisa dilakukan minggu ini atau minggu depan.

Acara-acara yang sudah didata ini adalah kegiatan super penting. Sehingga harus fokus dengan kegiatan karena sudah dijadwal jauh-jauh hari.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Ateges Tanpa Basa Jawa

Ateges Tanpa Basa Jawa

Skola
Bahasa Jawa: Wujude Aksara Jawa

Bahasa Jawa: Wujude Aksara Jawa

Skola
Bahasa Jawa: Nulis lan Maca Pawarta

Bahasa Jawa: Nulis lan Maca Pawarta

Skola
Teori Ordinal dalam Perilaku Konsumen

Teori Ordinal dalam Perilaku Konsumen

Skola
4 Faktor yang Memengaruhi Laju Reaksi, Apa Saja?

4 Faktor yang Memengaruhi Laju Reaksi, Apa Saja?

Skola
Komunikasi Full Duplex: Pengertian dan Contohnya

Komunikasi Full Duplex: Pengertian dan Contohnya

Skola
5 Perbedaan DNA dan RNA yang Penting untuk Diketahui

5 Perbedaan DNA dan RNA yang Penting untuk Diketahui

Skola
Cerita Legendha Basa Jawa

Cerita Legendha Basa Jawa

Skola
Bahasa Jawa: Ngandharake Crita Legendha

Bahasa Jawa: Ngandharake Crita Legendha

Skola
Bahasa Jawa: Ngandharake Surasa lan Nulis Tembang

Bahasa Jawa: Ngandharake Surasa lan Nulis Tembang

Skola
Ngandharake Pawarta dalam Bahasa Jawa

Ngandharake Pawarta dalam Bahasa Jawa

Skola
Perbedaan Each dan Every dalam Bahasa Inggris

Perbedaan Each dan Every dalam Bahasa Inggris

Skola
Warnanipun Ukara Basa Jawa

Warnanipun Ukara Basa Jawa

Skola
30 Irregular Plural Nouns beserta Artinya

30 Irregular Plural Nouns beserta Artinya

Skola
Teori Morfologi (Widya Tembung) Bahasa Jawa

Teori Morfologi (Widya Tembung) Bahasa Jawa

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com