Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Prosedur Pengoperasian Telex 

KOMPAS.com- Sama halnya dengan mesin kantor lainnya, mesin komunikasi kantor juga memiliki beberapa prosedur dalam penggunaannya.

Prosedur penggunaan telex terbagi menjadi dua berdasarkan asal pengiriman, yaitu pengiriman dalam negeri dan pengiriman luar negeri. Berikut penjabarannya: 

Pengiriman telex di dalam negeri 

Prosedur pengiriman pesan telex di dalam negeri, sebagai berikut:

Lakukan tahap persiapan yang sama dengan pengiriman telex ke dalam negeri. Mulai dari penyiapan pita hingga memasukkan nomor telex yang akan dihubungi. Kemudian:

  • Tekan tombol call key. 
  • Setelah lampu indikator hidup, kemudian masukkan angka 0.
  • Tunggu beberapa detik, kemudian akan keluar answer back code yang disusul dengan huruf GA (go ahead).
  • Setelah itu, masukkan kode nomor area negara yang dituju. 
  • Kemudian masukkan nomor telex yang dipanggil.

Referensi:

  • Supriyono, Hadi, dkk. 2020. Global Maritime Distress and Safety System. Semarang: CV Oxy Consultant.
  • Aziz, Abdul. 2021. Panduan Teknologi Perkantoran. Yogyakarta: Diva Press.

https://www.kompas.com/skola/read/2023/06/22/061500869/prosedur-pengoperasian-telex-

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke