Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Soal dan Jawaban Belajar dari Rumah TVRI 19 Agustus 2020 SD Kelas 1-3

KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah TVRI 19 Agustus 2020 SD Kelas 1-3 membahas tentang Penjumlahan Bilangan Satuan dan Puluhan.

Dalam tayangan Belajar dari Rumah (BDR) TVRI 19 Agustus 2020 SD Kelas 1-3 terdapat dua pertanyaan.

Berikut ini rangkuman soal dan jawaban Belajar dari Rumah TVRI 19 Agustus 2020 SD Kelas 1-3:

Pertanyaan:

Adi mempunyai 15 kelereng. Haikal mempunyai 4 kelereng. Berapa kelereng Adi dan Haikal jika digabungkan?

Jawaban:

15 + 4 = 19

Jadi, jumlah kelereng Adi dan Haikal jika digabungkan adalah 19.

Pertanyaan:

Selesaikan penjumlahan berikut:

a. 37 + 8 = ....
b. 29 + 15 = ....

Jawaban:

a. 37 + 8 = 45
b. 29 + 15 = 44

https://www.kompas.com/skola/read/2020/08/19/080000269/soal-dan-jawaban-belajar-dari-rumah-tvri-19-agustus-2020-sd-kelas-1-3

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke