Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jumat Ini, Tol Cipali Bakal Dilintasi 92.000 Kendaraan

Kompas.com - 21/04/2023, 13:00 WIB
Suhaiela Bahfein,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Astra Tol Cipali memprediksi, volume kendaraan yang akan melintas di Tol Cipali Jumat, (21/4/2023) sebanyak 92.000 kendaraan.

Apabila dibandingkan dengan arus mudik di tahun 2022, peningkatan volume lalu lintas pada arus mudik tahun 2023 sebesar 9 persen.

Hal ini sebagaimana disampaikan Kepala Divisi Operasi Astra Tol Cipali Sri Mulyo dalam keterangan tertulis, Jumat (21/4/2023).

"Dibandingkan dengan hari sebelumnya Kamis, (20/4/2023), volume lalu lintas meningkat 15 persen dari prediksi awal sebesar 114.000 kendaraan menjadi 131.000 kendaraan melintas," ucapnya.

Baca juga: One Way di Tol Japek hingga Batang-Semarang Kembali Diperpanjang

Dengan terpantaunya arus lalu lintas yang mulai landai sejak semalam, Astra Tol Cipali bersama Korlantas Polri menutup rekayasa one way (sistem satu arah) sejak pukul 02:45 WIB dini hari sampai dengan pagi ini.

Adapun one way akan diberlakukan kembali pada arus balik, 24 April 2023 pukul 14:00 WIB hingga 00:00 WIB.

"Tentunya waktu pemberlakuan ini masih bisa berubah sesuai dengan kondisi di lapangan," tegas Sri.

Astra Tol Cipali selaku pengelola Tol Cipali mengimbau kepada pengguna jalan untuk selalu aman berkendara dengan mematuhi batas kecepatan dan rambu-rambu lalu lintas yang berlaku.

"Apabila lelah segera beristirahat di rest area sepanjang Tol Cipali atau keluar gerbang terdekat," katanya.

Diimbau untuk tidak berhenti dan beristirahat di bahu jalan demi kelancaran arus lalu lintas dan keselamatan pengguna jalan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

[POPULER PROPERTI] Perumahan Murah Meriah di Sleman, Harganya Kurang dari Rp 200 Juta

[POPULER PROPERTI] Perumahan Murah Meriah di Sleman, Harganya Kurang dari Rp 200 Juta

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Blitar: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Blitar: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Madiun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Madiun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Tuban: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Tuban: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Ngawi: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Ngawi: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Nganjuk: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Nganjuk: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Andalkan Merek Sendiri, Vila Mewah Ini Siap Berkompetisi di Bali

Andalkan Merek Sendiri, Vila Mewah Ini Siap Berkompetisi di Bali

Kawasan Terpadu
IHG Operasikan Sembilan Hotel Baru di Indonesia Tahun 2024

IHG Operasikan Sembilan Hotel Baru di Indonesia Tahun 2024

Hotel
Ada 'Long Weekend', Whoosh Angkut Lebih dari 78.000 Penumpang

Ada "Long Weekend", Whoosh Angkut Lebih dari 78.000 Penumpang

Berita
4 Hari 'Long Weekend', Penumpang Stasiun Gambir-Pasar Senen Melonjak

4 Hari "Long Weekend", Penumpang Stasiun Gambir-Pasar Senen Melonjak

Berita
Lewat Pelataran, Urus Sertifikat Tanah Bisa Dilakukan Akhir Pekan

Lewat Pelataran, Urus Sertifikat Tanah Bisa Dilakukan Akhir Pekan

Berita
Kini, Pelataran Hadir di 107 Kantor BPN Seluruh Indonesia

Kini, Pelataran Hadir di 107 Kantor BPN Seluruh Indonesia

Berita
Naik Whoosh Lebih Mudah, Ada Banyak Integrasi Moda

Naik Whoosh Lebih Mudah, Ada Banyak Integrasi Moda

Berita
Gratis, Naik KA Feeder dari Stasiun Padalarang-Bandung

Gratis, Naik KA Feeder dari Stasiun Padalarang-Bandung

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sleman: Pilihan Hunian Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sleman: Pilihan Hunian Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com