Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerdaslah, Begini Tips Memilih Furnitur di Ruang Keluarga Sempit

Kompas.com - 04/12/2021, 19:00 WIB
Muhdany Yusuf Laksono,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

Sumber Real Homes

Carilah furnitur dengan bagian kaki atau bawah yang ramping. Lebih banyak lantai yang terlihat akan melahirkan kesan luas.

Baik itu sofa atau kursi berlengan, rak buku, bangku kaki, dan sebagainya. Perhatikan dengan cermat pijakannya.

Selain itu, cermati pula bentuk furnitur secara keseluruhan. Pastikan ukurannya sesuai dengan tata letak ruang keluarga Anda.

Memilih Sofa yang Tepat

Sofa menjadi perabotan paling penting. Meskipun ruangan Anda kecil, bukan berarti memilih sofa yang kecil pula.

Pilihlah sofa berukuran besar yang bisa menampung cukup banyak orang.

Dengan catatan bentuknya seperti memeluk dinding ruangan. Bentuk sofa seperti itu tidak akan memakan banyak tempat.

Selain itu, baiknya Anda memilih sofa berwarna terang agar secara visual tidak menimbulkan kesan ruangan yang sesak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com