Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dewa Budjana Gandeng Tompi hingga Once untuk Kolaborasi Lawan Corona

Kompas.com - 03/05/2020, 09:32 WIB
Andi Muttya Keteng Pangerang

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Satu lagi karya musisi Tanah Air yang tercipta untuk melawan pandemi virus corona.

Gitaris band GIGI, Dewa Budjana, baru-baru ini merilis singel berjudul "Satu Jalan" guna membantu keluarga pasien dan ibu pengusaha kecil yang terdampak Covid-19.

Singel itu merupakan hasil kolaborasi bersama 14 musisi Indonesia.

Baca juga: Dampak Corona, Film Tayang Streaming Bisa Masuk Nominasi Oscar 2021

Di antaranya Trie Utami, Tompi, Fadly Padi, Once Mekel, Dira Sugandi, Lea Simanjuntak, dan Edo Kondologit.

Ada pula Sruti RespatiIvan Nestorman, Ayu Laksmi, Uyau Morris, Alvin Witarsa (Strings), Gev Delano (Bass), serta Mesty Ariotedjo (Harpa).

“Cukup lama kita tidak bersatu. Saatnya dalam situasi ini kita menyatu. Semoga lagu ini bisa mewakili rasa kebersamaan dan persaudaraan kita," kata Dewa Budjana seperti dilansir dari Antara, Minggu (3/5/2020).

Baca juga: Irwan Mussry: Ketika Corona Berakhir, Industri Bisnis Enggak Langsung Gear 5

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com