Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seberapa Sering Bra Harus Dicuci? Ini Penjelasannya

Kompas.com - 08/01/2023, 20:10 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

 

JAKARTA, KOMPAS.com - Bra bukan sekadar pakaian dalam, namun dapat dikatakan adalah pakaian yang hampir selalu dikenakan oleh perempuan. Akan tetapi, banyak di antara kita tidak terlalu memperhatikan perawatan bra

Dikutip dari Better Homes & Gardens Australia, Minggu (8/1/2023), Jené Luciani, penulis The Bra Book, mengatakan kepada Apartment Therapy bahwa bertentangan dengan kepercayaan umum, bra harus dicuci setelah digunakan.

Menurut Luciani, Anda harus mencuci bra setelah setiap pemakaian, yang tidak disadari oleh banyak perempuan. 

Baca juga: Simak, Ini 4 Cara Merapikan Lemari Pakaian

 

Ilustrasi mencuci bra dengan tangan. Bra sebaiknya tidak dicuci dengan mesin cuci untuk menghindari kerusakan. SHUTTERSTOCK/FOTODUETS Ilustrasi mencuci bra dengan tangan. Bra sebaiknya tidak dicuci dengan mesin cuci untuk menghindari kerusakan.
Luciani mengatakan bahwa ini bukan hanya tentang kebersihan, scrub biasa membantu menjaga bra berfungsi sebagaimana mestinya.

Bra mengumpulkan banyak sekali keringat, kotoran, dan elemen dari udara, yang sebenarnya dapat mengurangi masa pakai bra dengan memengaruhi elastisitas dan bahan lainnya, terangnya. 

Menurut sebuah penelitian baru-baru ini, hanya 4,5 persen perempuan yang benar-benar merawat dan mencuci bra dengan benar.

Faktanya, survei yang dilakukan terhadap 1.500 orang menemukan bahwa mayoritas perempuan Eropa mencuci bra setiap dua hingga empat hari (31,7 persen) diikuti setiap satu hingga dua minggu (21,3 persen).

Baca juga: Cara Membersihkan Pakaian Berjamur Berdasarkan Jenis Kainnya

Namun, sebelum mencuci bra setiap kali pemakaian, perlu diperhatikan bahwa tidak semua pakar setuju tentang praktik ini. 

Mencuci bra secara berlebihan dapat merusak elastisitas, yang penting untuk memberikan dukungan yang tepat, jelas Lexie Sachs, analis produk di Lab Tekstil Good Housekeeping Institute.

Menurut Sachs, mencuci bra setelah setiap beberapa kali pemakaian seharusnya sudah cukup. Akan tetapi, itu tergantung pada tingkat aktivitas Anda. 

Apabila Anda banyak berkeringat atau sehabis berolahraga, ada baiknya mencuci bra Anda setelah itu dan jangan dikenakan lagi hingga dicuci. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Bahan Dapur yang Bisa Mengusir Hama di Rumah

5 Bahan Dapur yang Bisa Mengusir Hama di Rumah

Pets & Garden
5 Kesalahan Membersihkan Kamar Tidur yang Harus Dihindari

5 Kesalahan Membersihkan Kamar Tidur yang Harus Dihindari

Do it your self
6 Barang yang Dapat Dibersihkan dengan Rol Serat

6 Barang yang Dapat Dibersihkan dengan Rol Serat

Housing
5 Cara Menghilangkan Noda Detergen dari Pakaian

5 Cara Menghilangkan Noda Detergen dari Pakaian

Do it your self
Cara Menghilangkan Bekas Lecet dari Dinding dan Lantai

Cara Menghilangkan Bekas Lecet dari Dinding dan Lantai

Do it your self
6 Cara Membasmi Jangkrik dari Rumah

6 Cara Membasmi Jangkrik dari Rumah

Housing
Jangan Asal, Ini Cara Mencuci Selimut Berdasarkan Materialnya

Jangan Asal, Ini Cara Mencuci Selimut Berdasarkan Materialnya

Do it your self
6 Cara Menyimpan Syal Agar Tidak Mudah Rusak

6 Cara Menyimpan Syal Agar Tidak Mudah Rusak

Do it your self
Cara Mencuci Bantal Menggunakan Tangan dan Mesin Cuci

Cara Mencuci Bantal Menggunakan Tangan dan Mesin Cuci

Do it your self
6 Ide Kamar Mandi Industrial, Unik dan Fungsional

6 Ide Kamar Mandi Industrial, Unik dan Fungsional

Decor
6 Cara Mendekorasi Kamar Mandi Kecil, Bikin Nyaman dan Indah

6 Cara Mendekorasi Kamar Mandi Kecil, Bikin Nyaman dan Indah

Decor
6 Cara Menata Lemari Kecil agar Bisa Menyimpan Banyak Pakaian

6 Cara Menata Lemari Kecil agar Bisa Menyimpan Banyak Pakaian

Do it your self
5 Manfaat Lemon untuk Kebun, dari Usir Ular sampai Gulma

5 Manfaat Lemon untuk Kebun, dari Usir Ular sampai Gulma

Pets & Garden
6 Ide Penyimpanan Sepatu di Rumah agar Selalu Rapi

6 Ide Penyimpanan Sepatu di Rumah agar Selalu Rapi

Housing
6 Ide Kamar Mandi Minimalis yang Bersih dan Sederhana

6 Ide Kamar Mandi Minimalis yang Bersih dan Sederhana

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com