Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Perbedaan American Pit Bull Terrier dengan Dogo Argentino

Kompas.com - 26/10/2022, 12:06 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber DailyPuppy

JAKARTA, KOMPAS.com – Jika dilihat secara sekilas, American Pit Bull Terrier memang tampak mirip seperti Dogo Argentino, begitu pula sebaliknya.

Sebab, keduanya sama-sama anjing atletik bertubuh besar, berotot, dan memiliki kepala berukuran besar dan lebar.

Baca juga: 6 Fakta Menarik Anjing Dogo Argentino, Dilarang di Beberapa Negara

Akan tetapi, seperti dilansir DailyPuppy, Rabu (26/10/2022), ada perbedaan yang cukup signifikan antara Dogo Argentino dan American Pit Bull Terrier, yakni sebagai berikut.

1. Warna bulu

American Pit Bull Terrier

Ilustrasi anjing Pitbull atau American Pit Bull Terrier. PIXABAY/SUSANNE906 Ilustrasi anjing Pitbull atau American Pit Bull Terrier.

Salah satu perbedaan yang paling mencolok antara Dogo Argentino dan American Pit Bull Terrier adalah tekstur dan warna bulunya.

Bulu American Pit Bull Terrier bisa berwrana apa saja, dengan model solid, terdiri dari dua atau lebih warna yang berbeda-beda, atau patched.

Baca juga: 8 Fakta Menarik Anjing Pit Bull yang Kerap Dianggap Berbahaya

Bahkan, jarang yang menginginkan anjing ini jika lebih dari 80 persen warna bulunya adalah putih, hitam, atau coklat. Untuk teksturnya sendiri, American Pit Bull Terrier memiliki bulu yang kaku, mengilau, dan pendek.

Dogo Argentino

Sementara itu, Dogo Argentino hampir selalu benar-benar berwarna putih, meski warna hitam atau gelap akan muncul dan melingkari area mata. Terkait tekstur, bulu anjing ini juga pendek, tetapi teksturnya halus.

2. Ukuran tubuh

American Pit Bull Terrier

Untuk anjing ini, beratnya biasanya berada di bawah 27 kilogram (kg). Namun, American Pit Bull Terrier yang lebih besar dapat memiliki berat hingga 34 kg.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Tanaman yang Bisa Membuat Taman Selalu Harum

5 Tanaman yang Bisa Membuat Taman Selalu Harum

Pets & Garden
Rumah Modular Diyakini Bisa Jadi Solusi Saat Cuaca Panas

Rumah Modular Diyakini Bisa Jadi Solusi Saat Cuaca Panas

Housing
5 Kebiasaan Buruk yang Menyebabkan Kulkas Bau

5 Kebiasaan Buruk yang Menyebabkan Kulkas Bau

Home Appliances
5 Ruang Penyimpanan Tersembunyi di Dalam Rumah

5 Ruang Penyimpanan Tersembunyi di Dalam Rumah

Housing
5 Ras Kucing Termahal, Harganya Mencapai Ratusan Juta Rupiah

5 Ras Kucing Termahal, Harganya Mencapai Ratusan Juta Rupiah

Pets & Garden
5 Alat Kebersihan yang Harus Ada di Dapur

5 Alat Kebersihan yang Harus Ada di Dapur

Do it your self
Begini Cara Mencuci Celana Dalam Baru Sebelum Dipakai

Begini Cara Mencuci Celana Dalam Baru Sebelum Dipakai

Do it your self
Mengenal Kucing Lykoi dari Ciri-ciri hingga Cara Merawatnya

Mengenal Kucing Lykoi dari Ciri-ciri hingga Cara Merawatnya

Pets & Garden
Catat, Ini Kelebihan dan Kekurangan Tata Letak Dapur Berbentuk I

Catat, Ini Kelebihan dan Kekurangan Tata Letak Dapur Berbentuk I

Housing
6 Ide Dekorasi Apartemen agar Terlihat Lebih Bergaya

6 Ide Dekorasi Apartemen agar Terlihat Lebih Bergaya

Decor
Cara Menanam Pakcoy dari Biji dengan Mudah

Cara Menanam Pakcoy dari Biji dengan Mudah

Pets & Garden
7 Ide Dekorasi Meja Rias yang Cantik dan Menarik

7 Ide Dekorasi Meja Rias yang Cantik dan Menarik

Decor
6 Ide Dekorasi Kamar Tidur Modern Abad Pertengahan

6 Ide Dekorasi Kamar Tidur Modern Abad Pertengahan

Decor
7 Alasan Kucing Tidur Terus, Bisa Jadi Stress

7 Alasan Kucing Tidur Terus, Bisa Jadi Stress

Pets & Garden
6 Ide Desain Kolam Renang di Halaman Belakang Rumah

6 Ide Desain Kolam Renang di Halaman Belakang Rumah

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com