Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 07/09/2022, 14:10 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Bau amis dapat muncul di dalam kulkas ketika kamu sering menyimpan ikan dan bahan makanan amis lainnya.

Selain menghadirkan bau yang mengganggu, bau amis dari ikan bisa menular ke bahan makanan lainnya yang disimpan di dalam kulkas.

Untungnya, ada cara menghilangkan bau amis di dalam kulkas sehingga membuatnya kembali bersih dan bebas bau.

Baca juga: Cara Menghilangkan Bau di Lemari Dapur

Disadur dari Sunlight, Rabu (7/9/2022), berikut ini adalah cara menghilangkan bau amis di dalam kulkas.

Ilustrasi baking soda atau soda kue. FREEPIK/FREEPIK Ilustrasi baking soda atau soda kue.
Alat dan bahan yang perlu disiapkan

• Mangkuk

• Spons cuci piring bersih

• Kain lap bersih

Soda kue

Sabun cuci piring

• Vanila

Arang

Baca juga: Cara Menghilangkan Bau Asam pada Pakaian

Cara menghilangkan bau amis di dalam kulkas

Matikan kulkas

Langkah pertama yang perlu kamu lakukan adalah mencabut kabel steker kulkas terlebih dahulu, kemudian kosongkan isi di dalam kulkas.

Keluarkan semua bahan makanan maupun minuman yang disimpan di dalam kulkas yang berbau amis. Keluarkan juga rak yang ada di dalam kulkas.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Cara Mencegah Pakaian Menyusut

4 Cara Mencegah Pakaian Menyusut

Housing
6 Ide Warna Cat Terbaik untuk Ruang Bawah Tanah

6 Ide Warna Cat Terbaik untuk Ruang Bawah Tanah

Decor
Cara Menata Area Bawah Wastafel Kamar Mandi agar Selalu Rapi

Cara Menata Area Bawah Wastafel Kamar Mandi agar Selalu Rapi

Do it your self
Cara Mencuci Celana Jeans Hitam agar Warnanya Tidak Pudar

Cara Mencuci Celana Jeans Hitam agar Warnanya Tidak Pudar

Do it your self
Inilah 4 Perbedaan Ruang Keluarga dan Ruang Tamu

Inilah 4 Perbedaan Ruang Keluarga dan Ruang Tamu

Housing
5 Ide Dekorasi Sudut Kosong di Dalam Rumah

5 Ide Dekorasi Sudut Kosong di Dalam Rumah

Decor
Kompor Induksi Vs Kompor Listrik, Mana yang Lebih Bagus?

Kompor Induksi Vs Kompor Listrik, Mana yang Lebih Bagus?

Home Appliances
5 Bahan Dapur yang Bisa Mengusir Hama di Rumah

5 Bahan Dapur yang Bisa Mengusir Hama di Rumah

Do it your self
5 Kesalahan Membersihkan Kamar Tidur yang Harus Dihindari

5 Kesalahan Membersihkan Kamar Tidur yang Harus Dihindari

Do it your self
6 Barang yang Dapat Dibersihkan dengan Rol Serat

6 Barang yang Dapat Dibersihkan dengan Rol Serat

Housing
5 Cara Menghilangkan Noda Detergen dari Pakaian

5 Cara Menghilangkan Noda Detergen dari Pakaian

Do it your self
Cara Menghilangkan Bekas Lecet dari Dinding dan Lantai

Cara Menghilangkan Bekas Lecet dari Dinding dan Lantai

Do it your self
6 Cara Membasmi Jangkrik dari Rumah

6 Cara Membasmi Jangkrik dari Rumah

Housing
Jangan Asal, Ini Cara Mencuci Selimut Berdasarkan Materialnya

Jangan Asal, Ini Cara Mencuci Selimut Berdasarkan Materialnya

Do it your self
6 Cara Menyimpan Syal Agar Tidak Mudah Rusak

6 Cara Menyimpan Syal Agar Tidak Mudah Rusak

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com