Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 25/08/2022, 12:29 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber The Spruce

JAKARTA, KOMPAS.com - Gorden memang tampaknya bisa tahan lama dan digunakan selama bertahun-tahun. Akan tetapi, gorden juga perlu diganti jika sudah menunjukkan tanda-tanda tertentu.

Jika gorden di rumah rusak oleh sinar matahari, tampak ketinggalan zaman, atau tidak lagi melengkapi estetika desain rumah, mungkin inilah saatnya Anda mengganti gorden dengan yang baru.

Dikutip dari The Spruce, Kamis (25/8/2022), berikut beberapa tanda harus mengganti gorden yang perlu diperhatikan.

Baca juga: 5 Warna Gorden yang Harus Dihindari Menurut Desainer Interior

Ilustrasi gorden bermotif di kamar tidur. SHUTTERSTOCK/MIKE HIGGINSON Ilustrasi gorden bermotif di kamar tidur.

1. Gorden rusak akibat sinar matahari

Gorden menerima banyak sinar matahari, dan elemen-elemennya dapat merusak kain dari waktu ke waktu.

Menurut desainer interior Rachel Cannon dari Rachel Cannon Limited, dari sudut pandang praktis, inilah saatnya untuk mengganti gorden ketika matahari telah merusaknya, baik karena memudar, atau jika Anda tinggal di iklim di mana matahari tanpa henti, hingga telah mengeringkan kain sampai kaku atau terlalu rapuh.

2. Perawatan gorden rumit

Menurut Cannon, Anda tidak perlu berlebihan dalam hal pemilihan dan perawatan gorden. Gorden sederhana sesuai kebutuhan akan bertahan dalam ujian waktu dan membantu Anda memperpanjang umur tampilan jauh lebih lama.

Desainer interior Morgan Farrow menyatakan, gorden dengan jumbai, lipatan-lipatan rumit, dan fitur-fitur rumit lainnya hanya akan membuat ruangan Anda tampak kuno. Oleh sebab itu, ia menyarankan untuk menggunakan gorden minimalis yang fungsional namun indah.

Baca juga: 6 Warna Gorden yang Cocok untuk Ruang Tamu Berdinding Putih

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyebab dan Gejala Infeksi Parasit pada Burung Peliharaan

Penyebab dan Gejala Infeksi Parasit pada Burung Peliharaan

Pets & Garden
Kucing Memiliki Sembilan Nyawa, Mitos atau Fakta?

Kucing Memiliki Sembilan Nyawa, Mitos atau Fakta?

Pets & Garden
7 Tanaman Hias yang Dapat Tumbuh di Ruangan Minim Cahaya Matahari

7 Tanaman Hias yang Dapat Tumbuh di Ruangan Minim Cahaya Matahari

Pets & Garden
5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

Housing
6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

Pets & Garden
Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com