Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 30/07/2022, 19:04 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Peralatan masak di dapur adalah senjata utama dalam beraktivitas di area tersebut. Beberapa orang mungkin memperoleh peralatan masak turun menurun dari orang tua mereka.

Akan tetapi, sama halnya dengan benda yang lain, peralatan masak juga harus diganti karena akan rusak seiring dengan waktu. Lantas, berapa lama peralatan masak dapat bertahan? 

Untuk penggunaan di rumah, satu set peralatan masak yang layak harus bertahan antara lima dan sepuluh tahun, tergantung pada frekuensi memasak.

 

Baca juga: Tips Merawat Alat Masak Antilengket

Ilustrasi panci dan wajan stainless steel, peralatan masak stainless steel. SHUTTERSTOCK/SEVENKE Ilustrasi panci dan wajan stainless steel, peralatan masak stainless steel.

"Jenis bahan yang paling baik untuk digunakan pada umumnya adalah stainless steel,” jelas Scott Clarke, chef dan pemilik Blue Monkey Catering yang dilansir Southern Living, Sabtu (30/7/2022). 

Sementara semua produk stainless dapat bertahan lama secara signifikan, Mary Rodgers, Direktur Komunikasi Pemasaran di Cuisinart, merekomendasikan untuk memeriksa garansi pabrik pada produk peralatan masak, karena banyak merek terpercaya memberikan garansi jangka panjang.

Berikut beberapa tanda peralatan masak harus diganti

1. Bagian bawah panci ternoda

Bagian bawah panci yang ternoda atau hangus yang tidak dapat dibersihkan lagi.

Baca juga: 5 Tanda Alat Masak Antilengket Tidak Aman Digunakan dan Perlu Diganti

"Ini akan sulit untuk membuat panci benar-benar bersih dan mengurangi kualitas makanan yang Anda produksi," jelas Clarke.

2. Bekas goresan yang terlihat atau terkelupas pada peralatan masak

"Selain permukaan dan eksterior stainless steel, peralatan masak dengan bekas goresan yang terlihat tidak boleh digunakan kembali, karena bagian dari peralatan masak dapat berakhir di makanan," jelas Rodgers.

 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Tanaman yang Bisa Membuat Taman Selalu Harum

5 Tanaman yang Bisa Membuat Taman Selalu Harum

Pets & Garden
Rumah Modular Diyakini Bisa Jadi Solusi Saat Cuaca Panas

Rumah Modular Diyakini Bisa Jadi Solusi Saat Cuaca Panas

Housing
5 Kebiasaan Buruk yang Menyebabkan Kulkas Bau

5 Kebiasaan Buruk yang Menyebabkan Kulkas Bau

Home Appliances
5 Ruang Penyimpanan Tersembunyi di Dalam Rumah

5 Ruang Penyimpanan Tersembunyi di Dalam Rumah

Housing
5 Ras Kucing Termahal, Harganya Mencapai Ratusan Juta Rupiah

5 Ras Kucing Termahal, Harganya Mencapai Ratusan Juta Rupiah

Pets & Garden
5 Alat Kebersihan yang Harus Ada di Dapur

5 Alat Kebersihan yang Harus Ada di Dapur

Do it your self
Begini Cara Mencuci Celana Dalam Baru Sebelum Dipakai

Begini Cara Mencuci Celana Dalam Baru Sebelum Dipakai

Do it your self
Mengenal Kucing Lykoi dari Ciri-ciri hingga Cara Merawatnya

Mengenal Kucing Lykoi dari Ciri-ciri hingga Cara Merawatnya

Pets & Garden
Catat, Ini Kelebihan dan Kekurangan Tata Letak Dapur Berbentuk I

Catat, Ini Kelebihan dan Kekurangan Tata Letak Dapur Berbentuk I

Housing
6 Ide Dekorasi Apartemen agar Terlihat Lebih Bergaya

6 Ide Dekorasi Apartemen agar Terlihat Lebih Bergaya

Decor
Cara Menanam Pakcoy dari Biji dengan Mudah

Cara Menanam Pakcoy dari Biji dengan Mudah

Pets & Garden
7 Ide Dekorasi Meja Rias yang Cantik dan Menarik

7 Ide Dekorasi Meja Rias yang Cantik dan Menarik

Decor
6 Ide Dekorasi Kamar Tidur Modern Abad Pertengahan

6 Ide Dekorasi Kamar Tidur Modern Abad Pertengahan

Decor
7 Alasan Kucing Tidur Terus, Bisa Jadi Stress

7 Alasan Kucing Tidur Terus, Bisa Jadi Stress

Pets & Garden
6 Ide Desain Kolam Renang di Halaman Belakang Rumah

6 Ide Desain Kolam Renang di Halaman Belakang Rumah

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com