Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/02/2022, 22:19 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Mempunyai hewan peliharaan

Hewan peliharaan dapat membuat Anda terpapar alergen. Menjaga hewan peliharaan tetap bersih adalah cara terbaik mencegah alergi dan udara di rumah tetap bersih. 

Seimbangkan dengan menempatkan air purifier di rumah untuk mencegah ketombe dan alergi lainnya. 

Baca juga: Ingin Beli Air Purifier? Pertimbangkan 5 Hal Ini Terlebih Dulu 

Mencegah asma 

Ilustrasi air purifier untuk menjaga sirkulasi udara di dalam ruangan..SHUTTERSTOCK/MR. WHISKEY Ilustrasi air purifier untuk menjaga sirkulasi udara di dalam ruangan..
Menjaga udara di sekitar tetap sehat adalah prioritas utama jika Anda memiliki penyakit asma. Mikroba dapat memicu asma dan ini dapat menyebabkan ketidaknyamanan.

Untuk mencegah serangan asma, pastikan menghirup udara bebas kontaminasi. Meski sulit menjaga udara bebas dari polusi, terutama saat berada di luar, Anda dapat meningkatkan kualitas hidup dengan menggunakan air purifier di rumah. 

Baca juga: Panduan Menggunakan Air Purifier di Dalam Kamar Tidur

 

Tinggal di lingkungan berdebu

Jika tinggal di area berdebu atau lokasi dengan banyak konstruksi, kualitas udara di sekitar area tersebut dapat tercemar oleh asap serta debu yang tiada henti.

Semua ini dapat mencemari udara, mempengaruhi kualitas hidup, serta mengganggu kesehatan. Menjaga rumah bebas debu dengan AC bukan satu-satunya solusi.

Anda dapat meningkatkan kualitas udara dalam ruangan dengan menggunakan air purifier. Air purifier dapat menangkap alergen kecil atau debu yang mungkin lolos dari filter AC.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

Pets & Garden
Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Do it your self
6 Ide Penyimpanan Selimut di Rumah agar Tetap Rapi

6 Ide Penyimpanan Selimut di Rumah agar Tetap Rapi

Housing
5 Cara Menjaga Seprai Tidak Mudah Bergeser dan Tetap Rapi

5 Cara Menjaga Seprai Tidak Mudah Bergeser dan Tetap Rapi

Home Appliances
Tips agar Tempat Tidur di Rumah Seperti Hotel

Tips agar Tempat Tidur di Rumah Seperti Hotel

Housing
6 Ide Kamar Tidur Balita yang Estetik dan Nyaman

6 Ide Kamar Tidur Balita yang Estetik dan Nyaman

Decor
Dulux Luncurkan #IndonesiaPakaiCatylac, Ajak Konsumen Pilih Cat Berkualitas

Dulux Luncurkan #IndonesiaPakaiCatylac, Ajak Konsumen Pilih Cat Berkualitas

Decor
6 Ide Ruang Tamu Bohemian Minimalis

6 Ide Ruang Tamu Bohemian Minimalis

Decor
5 Ide Dinding Aksen untuk Kamar Tidur Bayi

5 Ide Dinding Aksen untuk Kamar Tidur Bayi

Decor
6 Ide Kamar Tidur Remaja, Cantik dan Bergaya

6 Ide Kamar Tidur Remaja, Cantik dan Bergaya

Decor
3 Cara Menghilangkan Noda Kopi dari Pakaian dengan Bahan Alami

3 Cara Menghilangkan Noda Kopi dari Pakaian dengan Bahan Alami

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com