Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Cara Meredam Suara dari Luar Rumah, Jadi Lebih Tenang

Kompas.com - 19/01/2022, 09:53 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber My Domaine

 

Baca juga: 5 Penyebab Suara AC Berisik dan Cara Mengatasinya

Menambahkan dinding kering ekstra memang akan mengeluarkan biaya yang cukup besar. Namun mereka dapat lebih mengurangi transmisi suara ke dalam ruangan.

Suka karya seni? Gantung lukisan atau permadani

Jika menambahkan dinding kering ekstra berada di luar jangkauan, alternatifnya adalah dengan menggantung lukisan di beberapa spot di dinding yang masih kosong.

Bagi yang kurang menyukai lukisan, kamu dapat menggantung permadani hiasan dinding tebal atau tapestry untuk mengisi spot dinding kosong berukuran besar.

Nyalakan mesin white noise

Cara lain untuk meredam suara dari luar rumah adalah menyalakan mesin atau aplikasi white noise. Suara yang dihasilkan dapat membantu menghilangkan suara lain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com