Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Membeli Rumah dengan Surat Girik

Kompas.com - 09/01/2022, 09:16 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Di luar sertifikat hak milik (SHM), masih banyak pihak yang tetap mengandalkan surat girik untuk memperjual-belikan sebuah tanah atau rumah.

Padahal, surat girik bukanlah bukti kepemilikan yang sah terhadap sebidang tanah atau bangunan, melainkan surat kuasa atas lahan, serta bukti sebagai pembayar pajak PBB atas bidang tanah yang diklaim beserta bangunan di atasnya.

Namun, jika pada akhirnya kamu tertarik untuk membeli rumah yang hanya dilengkapi surat girik, ada beragam hal yang wajib untuk diperhatikan.

Baca juga: 5 Hal Paling Mengganggu yang Bakal Dihadapi Saat Membeli Rumah

Dikutip dari berbagai sumber, Minggu (9/1/2022), berikut ini adalah enam hal yang perlu diperhatikan sebelum membeli properti dengan surat girik.

Pastikan keaslian surat girik

Tidak sedikit kasus penipuan kerap terjadi pada saat membeli tanah atau rumah dengan surat girik, yang mana surat girik yang diberikan pada kenyataannya palsu.

Oleh karena itu, kamu perlu datang ke kantor pertanahan atau kelurahan setempat untuk memeriksa keaslian girik.

Sebelum adanya kepastian mengenai keaslian girik, jangan pernah untuk melakukan pembayaran apa pun terlebih dahulu.

Telusuri riwayat lahan

Baca juga: 6 Hal Penting yang Perlu Ditanyakan ke Developer Sebelum Membeli Rumah

Rumah atau lahan girik sering kali diturunkan dari seseorang kepada anak atau pihak keluarga lainnya.

Jadi, tidak ada salahnya untuk mencari informasi seputar orang-orang yang pernah memiliki rumah incaranmu.

Kalau bisa dapatkan informasi tentang luas tanahnya, apakah ada perubahan sejak awal dimiliki atau tidak.

Untuk hal ini, kamu perlu mendapatkan surat keterangan riwayat tanah dari Kelurahan, Kecamatan, atau Kepala Desa. Kamu bisa menggali informasi dari Kecamatan atau Kepala Desa.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Meja Dapur

6 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Meja Dapur

Housing
Simak, 6 Tips agar Kulkas Hemat Listrik

Simak, 6 Tips agar Kulkas Hemat Listrik

Home Appliances
Bisa, Begini Cara Membersihkan Noda Minyak di Celana Jeans

Bisa, Begini Cara Membersihkan Noda Minyak di Celana Jeans

Do it your self
6 Ide Kandang Ayam di Halaman Belakang Rumah

6 Ide Kandang Ayam di Halaman Belakang Rumah

Pets & Garden
5 Cara Menjaga Kebersihan Kolam Renang

5 Cara Menjaga Kebersihan Kolam Renang

Do it your self
3 Cara Membuat Perangkap Nyamuk yang Aman dan Efektif

3 Cara Membuat Perangkap Nyamuk yang Aman dan Efektif

Do it your self
3 Cara Membersihkan Spons Dapur agar Bebas Kuman dan Bau

3 Cara Membersihkan Spons Dapur agar Bebas Kuman dan Bau

Do it your self
Tips Menyimpan Beras agar Tidak Berkutu

Tips Menyimpan Beras agar Tidak Berkutu

Do it your self
6 Ide Warna Cottagecore, Bikin Rumah Lebih Estetik

6 Ide Warna Cottagecore, Bikin Rumah Lebih Estetik

Decor
5 Ide Pencahayaan yang Membuat Rumah Terlihat Elegan

5 Ide Pencahayaan yang Membuat Rumah Terlihat Elegan

Decor
5 Cara Menghilangkan Goresan pada Permukaan Kaca

5 Cara Menghilangkan Goresan pada Permukaan Kaca

Do it your self
7 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Kamar Tidur, Ini Alasannya

7 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Kamar Tidur, Ini Alasannya

Housing
Cara Mengasah Pisau dengan Batu Asah agar Kembali Tajam

Cara Mengasah Pisau dengan Batu Asah agar Kembali Tajam

Do it your self
5 Area dan Benda di Kamar Mandi yang Sering Lupa Dibersihkan

5 Area dan Benda di Kamar Mandi yang Sering Lupa Dibersihkan

Housing
Cara Membersihkan Air Fryer dari Noda Minyak dan Sisa Makanan

Cara Membersihkan Air Fryer dari Noda Minyak dan Sisa Makanan

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com