Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/01/2021, 20:35 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Kemudian, letakkan kucing di pangkuan Anda dengan dibungkus handuk. Teteskan satu atau dua tetes cairan, baik minyak zaitun atau produk pembersih telinga ke dalam lubang bundar saluran telinga kucing.

Pijat lembut pangkal telinga selama setidaknya satu menit, untuk menghilangkan cairan. Ulangi meneteskan cairam dan memijat lembut pangkal telinga pada telinga lainnya.

Jika lebih mudah, Anda bisa meletakkan obat tetes di kedua telinga dan kemudian memijat kucing Anda.

Biarkan kucing Anda sendiri selama 5 menit. Kucing peliharaan Anda kemungkinan akan banyak menggelengkan kepala, yang membantu mengeluarkan kotoran dan kotoran dari dalam saluran telinga dan memindahkannya ke permukaan luar.

Baca juga: Gemar Tidur, Kucing Juga Bisa Bermimpi?

Setelah 5 menit, gunakan bola kapas bersih untuk menyeka minyak dan kotoran dari telinga. Berikan camilan pada kucing Anda karena telah bersikap baik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com