Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Situs Web Ini Tawarkan Kerja Sampingan Nonton Semua Film Star Wars, Gaji Rp 16 Juta

Kompas.com - 24/04/2024, 22:00 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

Sumber UPI

LOS ANGELES, KOMPAS.com - Sebuah situs web nasihat keuangan mencari seseorang yang belum pernah menonton satu pun film Star Wars untuk menonton semua film dalam kisah Skywalker itu.

Bayarannya tak tanggung-tanggung, sekitar 1.000 dollar AS atau Rp 16 juta.

FinanceBuzz mengumumkan bahwa mereka merayakan Hari Star Wars yang akan datang, atau sering disebut May the Fourth, dengan membayar seseorang sebesar 1.000 dollar AS untuk menonton kesembilan film saga Skywalker.

Baca juga: Foto Pria Dikejar Deadline dalam Bioskop Viral, Pakai Laptop Sambil Nonton

"Kami mencari seseorang yang baru mengenal franchise ini, orang yang baru pertama kali menggunakan the Force, seorang Jedi muda sejati, untuk menilai dan mengevaluasi kisah ini dari sudut pandang orang luar," tulis pengumuman tersebut, dilansir dari UPI.

Situs web tersebut mengatakan bahwa kandidat yang terpilih akan menonton setiap episode sesuai dengan urutan perilisannya.

"Dimulai dengan urutan kronologis (berdasarkan tanggal rilis), Anda akan mulai dari Episode IV: A New Hope hingga Episode IX: The Rise of Skywalker. Dan jika Anda bertanya-tanya mengapa kami tidak memulai dari Episode I, Anda mungkin orang yang tepat untuk pekerjaan kami," kata FinanceBuzz.

Pekerjaan sampingan ini, selain membayar 1.000 dollar AS, juga ditambah 100 dollar AS untuk biaya streaming film dan menonton Episode I: The Phantom Menace di bioskop dalam rangka perilisan ulang ulang tahun ke-25.

Baca juga: Tabrakan Kereta India Tewaskan 14 Orang, Masinis Nonton Kriket di Ponsel

Aplikasi diterima di situs web hingga 4 Mei. Tertarik mencoba?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Global
Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Global
Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Global
Diduga Coba Tembak Pendeta Saat Khotbah, Seorang Pria Ditangkap

Diduga Coba Tembak Pendeta Saat Khotbah, Seorang Pria Ditangkap

Global
Israel Perintahkan Evakuasi Warga dari Rafah Gaza Sebelum Serangan Terjadi

Israel Perintahkan Evakuasi Warga dari Rafah Gaza Sebelum Serangan Terjadi

Global
Arab Saudi Naikkan Harga Minyak karena Prospek Gencatan Senjata Gaza Tampak Tipis

Arab Saudi Naikkan Harga Minyak karena Prospek Gencatan Senjata Gaza Tampak Tipis

Global
Gara-gara Masuk Kardus Paket, Kucing Ini Terjebak sampai Luar Kota

Gara-gara Masuk Kardus Paket, Kucing Ini Terjebak sampai Luar Kota

Global
Cara Perempuan China Berhemat: Bermitra dengan Orang Asing di Dunia Maya

Cara Perempuan China Berhemat: Bermitra dengan Orang Asing di Dunia Maya

Internasional
OKI Kecam Genosida di Gaza, Desak Israel Diberi Sanksi

OKI Kecam Genosida di Gaza, Desak Israel Diberi Sanksi

Global
Demo Perang Gaza di Kampus AS, 'Deja Vu' Protes Mahasiswa Saat Perang Vietnam

Demo Perang Gaza di Kampus AS, "Deja Vu" Protes Mahasiswa Saat Perang Vietnam

Global
Perundingan Gencatan Senjata Hamas-Israel Dilanjutkan Senin Ini

Perundingan Gencatan Senjata Hamas-Israel Dilanjutkan Senin Ini

Global
Sejarah dan Pentingnya Hari Kebebasan Pers Sedunia

Sejarah dan Pentingnya Hari Kebebasan Pers Sedunia

Internasional
Rangkuman Hari Ke-802 Serangan Rusia ke Ukraina: Roket dan Drone Tewaskan 2 Orang | Desa Ocheretyne Lepas

Rangkuman Hari Ke-802 Serangan Rusia ke Ukraina: Roket dan Drone Tewaskan 2 Orang | Desa Ocheretyne Lepas

Global
Unggul Personel dan Senjata, Rusia Rebut Desa di Ukraina Timur Lagi

Unggul Personel dan Senjata, Rusia Rebut Desa di Ukraina Timur Lagi

Global
[KABAR DUNIA SEPEKAN] Gelombang Panas Vietnam | Jalan Ambles di China

[KABAR DUNIA SEPEKAN] Gelombang Panas Vietnam | Jalan Ambles di China

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com