Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Masuk 5 Besar Angkatan Laut Terkuat Dunia

Kompas.com - 07/08/2023, 15:30 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

  • 1 fregat
  • 83 korvet
  • 28 kapal perang ranjau
  • 27 kapal patroli lepas pantai
  • 21 kapal serbu amfibi

Meski demikian, WDMMW melihat, Rusia sedang berusaha memodernisasi angkatan lautnya.

Negeri Beruang Merah dilaporkan sedang memesan 82 unit baru yang mencakup kapal perang korvet hingga kapal selam.

Rusia sebenarnya sedang kehilangan banyak peralatan perangnya akibat invasi di Ukraina, tetapi angkatan lautnya tidak memainkan peran utama, sehingga armadanya sebagian besar masih utuh.

Salah satu kerugian yang signifikan adalah kapal induk Moskva, kapal induknya di Laut Hitam, yang dihancurkan dalam serangan rudal Ukraina.

WDMMW memberi Rusia True Value Rating 242,3 dan mengatakan bahwa Rusia memiliki keseimbangan kekuatan yang "baik".

4. Indonesia

WDMMW memberi angkatan laut Indonesia True Value Rating 137,7.

Disebutkan, bahwa Indonesia memiliki 243 unit kapal aktif per Juli 2023.

Armada itu terdiri dari:

  • 4 kapal selam
  • 7 fregat
  • 25 korvet
  • 9 kapal perang ranjau/anti ranjau
  • 168 kapal patroli lepas pantai
  • 3 kapal serbu amfibi

"Indonesia tidak memiliki kapal induk, kapal penjelajah, atau kapal perusak," kata WDMMW.

Dikatakan, bahwa armada Indonesia memiliki keseimbangan aset yang "rata-rata".

Usia rata-rata armada kapal Indonesia adalah 21,8 tahun.

Baca juga: Iran dan Arab Saudi Rujuk, Ini Daftar Negara yang Akan Terdampak

5. Korea Selatan

WDMMW mengatakan bahwa angkatan laut Korea Selatan memiliki 138 unit kapal aktif.

Dikatakan, bahwa angkatan lautnya merupakan kekuatan tempur yang seimbang yang mencakup semua jenis unit angkatan laut yang diharapkan.

Menurut WDMMW, angkatan laut Korea Selatan dibangun dengan mempertimbangkan pertahanan dan penangkalan, kemungkinan mengacu pada tetangganya yang agresif, Korea Utara.

Armada kapalnya yang terdaftar hingga Mei 2023, di antaranya yakni:

  • 18 kapal selam
  • 12 kapal perusak
  • 12 fregat
  • 11 korvet
  • 11 kapal perang ranjau
  • 64 kapal patroli lepas pantai
  • 1 kapal serbu amfibi

Angkatan Laut Korea Selatan tidak memiliki kapal induk atau kapal penjelajah.

Usia armada kapal yang dimiliki Korea Selatan, yaitu rata-rata 22,4 tahun.

WDMMW memberi Korea Selatan True Value Rating sebesar 122,9.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Korea Utara Kembali Terbangkan Balon Berisi Sampah ke Korea Selatan

Korea Utara Kembali Terbangkan Balon Berisi Sampah ke Korea Selatan

Global
Mengenal Apa Itu All Eyes on Rafah dan Artinya

Mengenal Apa Itu All Eyes on Rafah dan Artinya

Global
Trump Kini Berstatus Terpidana, Apakah Masih Bisa Maju ke Pilpres AS 2024?

Trump Kini Berstatus Terpidana, Apakah Masih Bisa Maju ke Pilpres AS 2024?

Global
Hezbollah Balas Serangan Israel dengan Drone Peledak

Hezbollah Balas Serangan Israel dengan Drone Peledak

Global
Estonia Tak Punya Rencana B Jika Ukraina Jatuh

Estonia Tak Punya Rencana B Jika Ukraina Jatuh

Global
PM Israel Bersikeras Penghancuran Hamas Syarat Akhiri Perang di Gaza

PM Israel Bersikeras Penghancuran Hamas Syarat Akhiri Perang di Gaza

Global
Katy Perry Bakal Tampil di Pesta Pranikah Putra Orang Terkaya di India

Katy Perry Bakal Tampil di Pesta Pranikah Putra Orang Terkaya di India

Global
Presiden Ukraina Zelensky Akan ke Singapura untuk Hadiri Forum Keamanan Shangri-La Dialogue

Presiden Ukraina Zelensky Akan ke Singapura untuk Hadiri Forum Keamanan Shangri-La Dialogue

Global
48 Jam Jelang Pemilu Meksiko, 1 Lagi Calon Wali Kota Tewas Dibunuh

48 Jam Jelang Pemilu Meksiko, 1 Lagi Calon Wali Kota Tewas Dibunuh

Global
Penyebab Tabrakan 2 Helikopter AL Malaysia Terungkap, Disebabkan Kesalahan Kru

Penyebab Tabrakan 2 Helikopter AL Malaysia Terungkap, Disebabkan Kesalahan Kru

Global
100 Rudal dan Drone Rusia Sasar Situs Energi Ukraina

100 Rudal dan Drone Rusia Sasar Situs Energi Ukraina

Global
Kecelakaan Kapal di Afghanistan, 20 Orang Termasuk Anak-anak Tenggelam

Kecelakaan Kapal di Afghanistan, 20 Orang Termasuk Anak-anak Tenggelam

Global
Agar Tak Ada Lagi Anak Korban Perang, Save The Children Serukan Gencatan Senjata di Gaza

Agar Tak Ada Lagi Anak Korban Perang, Save The Children Serukan Gencatan Senjata di Gaza

Global
Rangkuman Hari Ke-828 Serangan Rusia ke Ukraina: AS-Jerman Beri Izin Ukraina Serang Wilayah Rusia Pakai Senjata Mereka | China Tak Memihak

Rangkuman Hari Ke-828 Serangan Rusia ke Ukraina: AS-Jerman Beri Izin Ukraina Serang Wilayah Rusia Pakai Senjata Mereka | China Tak Memihak

Global
Marian, Ibu dari Michelle Obama, Meninggal di Usia 86

Marian, Ibu dari Michelle Obama, Meninggal di Usia 86

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com