Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wujud ATM Tertinggi di Dunia yang Berada di Pegunungan Pakistan

Kompas.com - 14/10/2022, 11:00 WIB
BBC News Indonesia,
Irawan Sapto Adhi

Tim Redaksi

ATM ini dapat digunakan untuk menarik uang tunai, membayar tagihan listrik, dan melakukan transfer dana antar bank.

Tetapi yang paling mengejutkan BBC adalah kemeriahan yang tak terduga di sekelilingnya.

Hampir seperti karnaval, orang-orang melakukan panggilan video dengan kerabatnya, berpose untuk foto, mengelilingi ATM itu untuk mendapatkan bidikan selfie terbaik.

Guru sekolah asal Karachi, Atiya Saeed membawa 39 siswi sekolah menengahnya ke perbatasan Pakistan-China ini.

"Ini pertama kalinya kami jalan-jalan di Pakistan setelah sekian lama," katanya.

Mereka tidak hanya datang ke sini demi ATM. Menurut Atiya, kunjungan ke perbatasan adalah pelajaran geografi, sejarah, dan ekonomi yang penuh petualangan di "ruang kelas" yang sangat indah.

Baca juga: Banjir Mengerikan di Pakistan Tanda Krisis Iklim Global

Dibangun oleh National Bank of Pakistan (NBP) pada tahun 2016, mesin ATM bertenaga surya dan angin ini melayani sejumlah kecil penduduk dan staf di penyeberangan perbatasan ini.

Juga, para pelancong petualang yang berduyun-duyun ke sana sebagai lencana kehormatan, mengambil gambar saat melakukan transaksi yang membawa makna baru pada frasa "uang dingin".

"Akun saya dibekukan!" kata pengunjung lain bercanda.

Dia adalah pensiunan kepala sekolah Afrika Selatan Ayesha Bayat, yang sedang berlibur bersama suaminya.

"Kami datang dari negara yang juga memiliki pegunungan... tapi tidak seperti ini. Panorama ini sangat indah," kata dia.

"Penting bagi sebuah tempat untuk memiliki tengara seperti Menara Eiffel," kata suami Bayat, Farouk.

"Keberadaannya menjadi alasan untuk menjelajahi lanskap lainnya," tambahnya.

Tetapi membangun tengara ini bukanlah prestasi kecil. Mempertahankannya pun adalah sebuah tantangan.

Baca juga: UNICEF Sebut Situasi Pakistan Amat Suram, 3,4 Juta Anak Butuh Bantuan Segera

Pembangunannya memakan waktu sekitar empat bulan, kata petugas pemantau ATM NBP Shah Bibi.

Lokasi bank NBP terdekat berjarak 87 kilometer jauhnya di Sost.

Manajer cabang Sost Zahid Hussain secara rutin melakukan perjalanan bolak-balik, menghadapi cuaca ekstrim, melewati gunung berbahaya dan tanah longsor demi mengisi ATM.

“Rata-rata, sekitar 4 hingga 5 juta rupee (Rp250-330 juta) ditarik dalam rentang waktu 15 hari,” kata Shah Bibi.

Sementara itu, tugas Bibi adalah memonitor dan menyampaikan data terkini ke cabang Sost.

Halaman:

Terkini Lainnya

Perbandingan Kekuatan Militer Rusia dan Ukraina

Perbandingan Kekuatan Militer Rusia dan Ukraina

Internasional
Setelah Punya Iron Dome, Israel Bangun Cyber Dome, Bagaimana Cara Kerjanya?

Setelah Punya Iron Dome, Israel Bangun Cyber Dome, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Protes Pro-Palestina Menyebar di Kampus-kampus Australia, Negara Sekutu Israel Lainnya

Protes Pro-Palestina Menyebar di Kampus-kampus Australia, Negara Sekutu Israel Lainnya

Global
Apa Tuntutan Mahasiswa Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di AS?

Apa Tuntutan Mahasiswa Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di AS?

Internasional
Setelah Menyebar di AS, Protes Pro-Palestina Diikuti Mahasiswa di Meksiko

Setelah Menyebar di AS, Protes Pro-Palestina Diikuti Mahasiswa di Meksiko

Global
Dilanda Perang Saudara, Warga Sudan Kini Terancam Bencana Kelaparan

Dilanda Perang Saudara, Warga Sudan Kini Terancam Bencana Kelaparan

Internasional
Rangkuman Hari Ke-799 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran Rudal Rusia di 3 Wilayah | Rusia Disebut Pakai Senjata Kimia Kloropirin

Rangkuman Hari Ke-799 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran Rudal Rusia di 3 Wilayah | Rusia Disebut Pakai Senjata Kimia Kloropirin

Global
Biaya Rekonstruksi Gaza Pascaperang Bisa Mencapai Rp 803 Triliun, Terparah sejak 1945

Biaya Rekonstruksi Gaza Pascaperang Bisa Mencapai Rp 803 Triliun, Terparah sejak 1945

Global
Paus Fransiskus Teladan bagi Semua Umat dan Iman

Paus Fransiskus Teladan bagi Semua Umat dan Iman

Global
Rusia Dilaporkan Kirimkan Bahan Bakar ke Korea Utara Melebihi Batasan PBB

Rusia Dilaporkan Kirimkan Bahan Bakar ke Korea Utara Melebihi Batasan PBB

Global
Turkiye Hentikan Semua Ekspor dan Impor dengan Israel

Turkiye Hentikan Semua Ekspor dan Impor dengan Israel

Global
Lebih dari 2.000 Pengunjuk Rasa Pro-Palestina Ditangkap di Kampus-kampus AS

Lebih dari 2.000 Pengunjuk Rasa Pro-Palestina Ditangkap di Kampus-kampus AS

Global
Pelapor Kasus Pelanggaran Boeing 737 Meninggal Mendadak

Pelapor Kasus Pelanggaran Boeing 737 Meninggal Mendadak

Global
[POPULER GLOBAL] Ratusan Ribu Ikan di Vietnam Mati Kekurangan Air | Hamas Minta Gencatan Senjata Permanen

[POPULER GLOBAL] Ratusan Ribu Ikan di Vietnam Mati Kekurangan Air | Hamas Minta Gencatan Senjata Permanen

Global
Polisi Tangkapi Para Demonstran Pro-Palestina di UCLA

Polisi Tangkapi Para Demonstran Pro-Palestina di UCLA

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com