Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ikuti Trump, Melania Belum Undang Jill Biden dalam Tradisi Jamuan Minum Teh untuk Transisi Jabatan

Kompas.com - 11/11/2020, 12:10 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

Sumber CNN

Marshall bersama pemerintahan Clinton secara keseluruhan dan terikat dengan jelas terhadap pentingnya mengikuti jadwal agenda yang ketat untuk hari-hari antara pemilihan dan pelantikan.

"Saat ini setidaknya akan ada penyampaian catatan antara Sayap Timur petahana dan tim ibu negara terpilih, untuk membicarakan tanggal dan jadwal serta apa yang perlu dilakukan," katanya.

Baca juga: Dukung Trump, Menlu AS Tolak Kemenangan Biden dalam Pilpres AS

"Ada batas waktu untuk semua ini, dan apa yang terjadi sekarang hanya akan membuat jadwalnya tertunda," ujarnya.

Jadwal persiapan Gedung Putih, termasuk hal-hal seperti, tugas mencuci yang ketat, ada perencanaan untuk perubahan organisasi, memindahkan truk, merapikan dan mengukur tirai secara literal.

Inauguration Day adalah acara yang perlu dipersiapkan setiap menitnya. Mengatur satu keluarga untuk keluar dan mengatur keluarga berikutnya untuk masuk, mulai dari mengisi lemari es dan membongkar pakaian ibu negara ke ruang ganti.

McBride adalah bagian dari tim Bush yang terpaksa menunggu hingga pemungutan suara antara Bush dan Demokrat Al Gore diselesaikan oleh Mahkamah Agung.

"Kami baru bisa memulai transisi ke Gedung Putih setelah 13 Desember," kata McBride.

"Berhasil. Itu penuh kerja keras, tapi berhasil," ucapnya.

Baca juga: Biden Sebut Trump Memalukan karena Menolak Hasil Pilpres AS

Transisi dingin  

Bagi ibu negara, kecanggungan menyerahkan rumah eksekutif dan staf mereka yang mereka kenal dan andalkan kepada presiden dan ibu negara baru tidak selalu mudah.

Secara khusus, ada momen dingin yang terkenal, yaitu antara Rosalynn Carter dan Nancy Reagan, dua wanita yang sangat setia kepada suami mereka.

Transisi bagi Carter dan Reagan saat itu tidaklah menyenangkan.

"Rosalynn semakin marah ketika ada desas-desus beredar bahwa Nancy Reagan ingin keluarga Carters pindah beberapa pekan sebelum pelantikan dan tinggal di Blair House, di seberang jalan dari Gedung Putih," kata Kate Andersen Brower.

"Sehingga dia bisa mulai mendekorasi ulang kamar pribadi keluarga," lanjut Brower, yang mana kisah itu ia tulis di dalam bukunya, "First Women: The Grace and Power of America's Modern First Ladies."

Rosalynn mengatakan bahwa Nancy meneleponnya untuk menyangkal laporan bahwa dia menginginkannya keluar.

"'Aku tidak tahu apakah dia (Nancy) mengatakan dia menyesal atau tidak," kata Rosalynn. 'Dia hanya mengatakan dia tidak membuat pernyataan itu'," cerita Brower.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Global
88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

Global
Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Global
Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Global
Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Global
Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Global
Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Global
Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Global
Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: '150.000 Tentara Rusia Tewas' | Kremlin Kecam Komentar Macron

Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: "150.000 Tentara Rusia Tewas" | Kremlin Kecam Komentar Macron

Global
Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Global
[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

Global
Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Global
Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Global
Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun 'Menampakkan Diri'

Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun "Menampakkan Diri"

Global
Pria India Ini Jatuh Cinta kepada Ibu Mertuanya, Tak Disangka Ayah Mertuanya Beri Restu Menikah

Pria India Ini Jatuh Cinta kepada Ibu Mertuanya, Tak Disangka Ayah Mertuanya Beri Restu Menikah

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com