Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sebelum California 2020, Ini 8 Kebakaran Hutan Terbesar di AS sejak 1990

Kompas.com - 12/09/2020, 15:10 WIB
Aditya Jaya Iswara

Penulis

Sumber AFP

SACRAMENTO, KOMPAS.com - Kebakaran hutan California di Amerika Serikat (AS) tahun ini adalah salah satu yang terbesar sepanjang masa di sana.

Insiden ini menambah panjang daftar kebakaran hutan di "Negeri Paman Sam", terutama dalam deretan yang terbesar sejak 1990-an.

Dilansir dari AFP Sabtu (12/9/2020), inilah 8 kebakaran hutan terbesar di AS sejak 3 dekade lalu.

Baca juga: AS Merah Membara, Kebakaran Hutan California Menjalar Lebih Cepat dari Biasanya

1. Camp Fire 2018

Pada 8 November 2018 dini hari, kebakaran hutan terbesar di California terjadi sekitar 240 km di utara San Francisco.

Bencana ini menewaskan 86 orang selama lebih dari 2 minggu, menghanguskan lebih dari 62.000 hektar lahan dan lebih dari 18.800 bangunan.

Hasil penyelidikan menemukan kabel listrik tegangan tinggi memicu kebaran.

Camp Fire termasuk salah satu kebakaran terbesar di AS dalam seabad, setelah Cloquet Fire 1918 di utara Minnesota yang menewaskan sekitar 1.000 orang.

Baca juga: Selamatkan Keluarga, Remaja Ini Berkendara Lewati Api Kebakaran Hutan California

2. California 2017

California dilanda sekitar 20 kebakaran hutan dari awal Oktober 2017 yang merenggut 42 nyawa dalam sebulan.

Sebagian besar kebakaran terjadi di Sonoma County yang merupakan produsen wine, tepat di utara San Francisco di mana 22 orang tewas.

Sebanyak 11.000 petugas pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api yang membakar lebih dari 245.000 hektar membuat 100.000 orang dievakuasi, dan menghancurkan sekitar 10.000 bangunan.

Baca juga: Kebakaran Hutan di California, Bocah 1 Tahun Jadi Korban Tewas

3. Kawasan wisata 2016

Kebakaran terjadi pada akhir November di Taman Nasional Great Smoky Mountains, kawasan wisata populer di perbatasan negara bagian Tennessee dan North Carolina di tenggara AS.

Api menyebar cepat karena disapu angin kencang dan tornado.

Total 13 orang tewas, yang 12 di antaranya terkait langsung dengan kobaran api, dan 1 tewas terkena serangan jantung saat melarikan diri, kata pihak berwenang.

4. Yarnell Hill 2013

Kebakaran Yarnell Hill meluas sangat cepat, yang dimulai di barat daya negara bagian Arizona pada akhir Juni.

Bencana ini menewaskan 19 petugas damkar pada satu sore 30 Juni saat terjadi badai api.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perlakuan Taliban pada Perempuan Jadi Sorotan Pertemuan HAM PBB

Perlakuan Taliban pada Perempuan Jadi Sorotan Pertemuan HAM PBB

Global
Rudal Hwasong-11 Korea Utara Dilaporkan Mendarat di Kharkiv Ukraina

Rudal Hwasong-11 Korea Utara Dilaporkan Mendarat di Kharkiv Ukraina

Global
Blinken Desak Hamas Terima Kesepakatan Gencatan Senjata Israel

Blinken Desak Hamas Terima Kesepakatan Gencatan Senjata Israel

Global
Status Mahasiswa Pro-Palestina di Universitas Columbia Terancam Ditangguhkan

Status Mahasiswa Pro-Palestina di Universitas Columbia Terancam Ditangguhkan

Global
Keputusan Irak Mengkriminalisasi Hubungan Sesama Jenis Menuai Kritik

Keputusan Irak Mengkriminalisasi Hubungan Sesama Jenis Menuai Kritik

Internasional
Cerita 5 WNI Dapat Penghargaan sebagai Pekerja Teladan di Taiwan

Cerita 5 WNI Dapat Penghargaan sebagai Pekerja Teladan di Taiwan

Global
Rangkuman Hari Ke-796 Serangan Rusia ke Ukraina: Ukraina Gagalkan 55 Serangan di Donetsk | Rusia Rebut Semenivka

Rangkuman Hari Ke-796 Serangan Rusia ke Ukraina: Ukraina Gagalkan 55 Serangan di Donetsk | Rusia Rebut Semenivka

Global
Anak-anak di Gaza Tak Tahan Lagi dengan Panas, Gigitan Nyamuk, dan Gangguan Lalat...

Anak-anak di Gaza Tak Tahan Lagi dengan Panas, Gigitan Nyamuk, dan Gangguan Lalat...

Global
AS Menentang Penyelidikan ICC atas Tindakan Israel di Gaza, Apa Alasannya?

AS Menentang Penyelidikan ICC atas Tindakan Israel di Gaza, Apa Alasannya?

Global
Saat Mahasiswa Columbia University Tolak Bubarkan Diri dalam Protes Pro-Palestina dan Tak Takut Diskors... 

Saat Mahasiswa Columbia University Tolak Bubarkan Diri dalam Protes Pro-Palestina dan Tak Takut Diskors... 

Global
ICC Isyaratkan Keluarkan Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu, Israel Cemas

ICC Isyaratkan Keluarkan Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu, Israel Cemas

Global
[POPULER GLOBAL] Bom Belum Meledak di Gaza | Sosok Penyelundup Artefak Indonesia

[POPULER GLOBAL] Bom Belum Meledak di Gaza | Sosok Penyelundup Artefak Indonesia

Global
Pria Ini Memeluk 1.123 Pohon dalam Satu Jam, Pecahkan Rekor Dunia

Pria Ini Memeluk 1.123 Pohon dalam Satu Jam, Pecahkan Rekor Dunia

Global
Ukraina Gagalkan 55 Serangan Rusia di Donetsk

Ukraina Gagalkan 55 Serangan Rusia di Donetsk

Global
Datangi Arab Saudi, Menlu AS Bujuk Normalisasi Hubungan dengan Israel

Datangi Arab Saudi, Menlu AS Bujuk Normalisasi Hubungan dengan Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com