Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kepala Badan Manajemen Darurat Maui Hawaii Mundur Usai Terima Banjir Kecaman

MAUI, KOMPAS.com - Kepala Badan Manajemen Darurat Maui (MEMA), Herman Andaya, yang mendapat kecaman karena sirene tidak dibunyikan saat kebakaran hutan melanda Kota Lahaina di Hawaii, mengundurkan diri pada Kamis (17/8/2023).

"Hari ini Wali kota Richard Bissen menerima pengunduran diri Kepala MEMA Herman Andaya," demikian pernyataan yang dikeluarkan oleh Maui County, dikutip dari AFP.

Namun, disebutkan alasan penguduran Kepala MEMA adalah terkait masalah kesehatan.

Andaya pada Rabu (16/8/2023) mengatakan dalam sebuah konferensi pers, bahwa ia tidak menyesali keputusannya untuk tidak mengaktifkan jaringan sirene 121 desibel di seluruh pulau saat kebakaran hutan yang mematikan melanda Lahaina dan lebih dari 12.000 penduduknya.

Keputusan tersebut, bersama dengan kesalahan langkah lain yang dirasakan sebelum, selama, dan setelah bencana, telah memicu kemarahan di antara para korban kebakaran Hawaii.

Kebakaran tersebut terakhir dilaporkan telah menewaskan sedikitnya 111 orang.

Penduduk yakin lebih banyak nyawa yang bisa diselamatkan jika peringatan segera dibunyikan.

"Mengingat beratnya krisis yang kita hadapi, saya dan tim saya akan menempatkan seseorang di posisi kunci ini secepat mungkin dan saya berharap dapat segera mengumumkannya," kata Wali Kota Bissen.

https://www.kompas.com/global/read/2023/08/18/120000570/kepala-badan-manajemen-darurat-maui-hawaii-mundur-usai-terima-banjir

Terkini Lainnya

Hari Ini, Irlandia dan Norwegia Akan Mengakui Negara Palestina Secara Resmi

Hari Ini, Irlandia dan Norwegia Akan Mengakui Negara Palestina Secara Resmi

Global
Pecah Rekor Lagi, Pendaki Nepal Kami Rita Sherpa Capai Puncak Everest 30 Kali

Pecah Rekor Lagi, Pendaki Nepal Kami Rita Sherpa Capai Puncak Everest 30 Kali

Global
Presiden Iran Meninggal, Puluhan Ribu Orang Hadiri Pemakaman Ebrahim Raisi

Presiden Iran Meninggal, Puluhan Ribu Orang Hadiri Pemakaman Ebrahim Raisi

Global
Rangkuman Hari Ke-818 Serangan Rusia ke Ukraina: 3.000 Napi Ukraina Ingin Gabung Militer | 14.000 Orang Mengungsi dari Kharkiv 

Rangkuman Hari Ke-818 Serangan Rusia ke Ukraina: 3.000 Napi Ukraina Ingin Gabung Militer | 14.000 Orang Mengungsi dari Kharkiv 

Global
Belum Cukup Umur, Remaja 17 Tahun di India Pilih Partai PM Modi 8 Kali di Pemilu

Belum Cukup Umur, Remaja 17 Tahun di India Pilih Partai PM Modi 8 Kali di Pemilu

Global
Menlu AS Tuding ICC Hambat Gencatan Senjata Perang Israel-Hamas

Menlu AS Tuding ICC Hambat Gencatan Senjata Perang Israel-Hamas

Global
Menteri Keamanan To Lam Resmi Terpilih Jadi Presiden Vietnam

Menteri Keamanan To Lam Resmi Terpilih Jadi Presiden Vietnam

Global
Anggota Kabinet Perang Israel Ron Dermer Sebut Tak Ada Kelaparan di Gaza, Kok Bisa? 

Anggota Kabinet Perang Israel Ron Dermer Sebut Tak Ada Kelaparan di Gaza, Kok Bisa? 

Global
Amelia Earhart, Perempuan Pertama yang Melintasi Atlantik

Amelia Earhart, Perempuan Pertama yang Melintasi Atlantik

Internasional
6 Fakta soal Helikopter Presiden Iran, Termasuk Buatan AS dan Sudah Usang

6 Fakta soal Helikopter Presiden Iran, Termasuk Buatan AS dan Sudah Usang

Global
Rusia Umumkan Mulai Latihan Peluncuran Senjata Nuklir Taktis

Rusia Umumkan Mulai Latihan Peluncuran Senjata Nuklir Taktis

Global
Penumpang yang Tewas dalam Singapore Airlines Berencana Berlibur ke Indonesia

Penumpang yang Tewas dalam Singapore Airlines Berencana Berlibur ke Indonesia

Global
[POPULER GLOBAL] Singapore Airlines Turbulensi Parah | Hasil Penyelidikan Awal Kecelakaan Helikopter Presiden Iran

[POPULER GLOBAL] Singapore Airlines Turbulensi Parah | Hasil Penyelidikan Awal Kecelakaan Helikopter Presiden Iran

Global
Presiden Iran Meninggal, Turkiye Adakan Hari Berkabung

Presiden Iran Meninggal, Turkiye Adakan Hari Berkabung

Global
Saat Pesawat Singapore Airlines Menukik 6.000 Kaki dalam 3 Menit...

Saat Pesawat Singapore Airlines Menukik 6.000 Kaki dalam 3 Menit...

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke