Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Restoran Bertema Sayur Buka di Pondok Indah Mall 2, Sasar Keluarga

Kompas.com - 13/07/2022, 13:36 WIB
Suci Wulandari Putri Chaniago,
Silvita Agmasari

Tim Redaksi

Sasar anak-anak dan keluarga

"Sebisa mungkin (targetnya) anak-anak, karena kalau lingkungannya mendukung maka mereka pelan-pelan akan terbiasa makan sayur," kata Sarah.

Lebih lanjut ia mengatakan bahwa pemilihan lokasi restoran di Pondok Indah Mall (PIM) 2 merupakan salah satu cara mendekatkan diri pada pasar karena umunya masyarakat yang tinggal di dekat PIM berasal dari kalangan keluarga. 

Baca juga:

Tawarkan promo

Mexican Rica with Mexican Chicken Sambal Roja di Enatura Pondok Indah Mall 2.DOK. KOMPAS.COM/ SUCI WULANDARI PUTRI CHANIAGO Mexican Rica with Mexican Chicken Sambal Roja di Enatura Pondok Indah Mall 2.

Sarah mengatakan bahwa setiap transaksi Rp 200.000 di Enatura nantinya pengunjung akan mendapatkan potongan harga sebesar 20 persen untuk pembelian buku anak terbitan Penerbit Erlangga.

Tidak hanya itu, setiap hari Senin sampai Kamis khusus untuk pengguna BCA akan mendapat potongan harga sebesar 15 persen dengan syarat minimal transaksi Rp 500.000.

Serta bagi pengunjung yang terdaftar dalam keanggotaan Celebrity Fitness akan mendapat potongan harga sebesar 15 persen untuk semua menu makanan dan minuman yang ada di Enatura. 

Beberapa menu makanan dan minuman yang bisa kamu pesan di Enatura seperti Sweet Potato Fries, Cauliflower Soup, Fiesta Taco & Corn Salon Salad, Beef Bbq Sandwich Sourdough Bread, Spring Love, dam Fruity Chia Pudding. Harga makanan dan minuman yang ditawarkan mulai dari Rp 50.000.

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Foodplace (@my.foodplace)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com