Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Resep Donat Lapis Cokelat, Lumer di Mulut

KOMPAS.com - Donat, siapa yang tak suka dengan jajanan manis satu ini. Rasanya manis dan teksturnya empuk, khas dengan bagian tengah berlubang.

Banyak varian donat yang dijual di pasaran, salah satunya donat cokelat. Kamu pun dapat membuat sendiri donat cokelat di rumah.

Beberapa bahan utama donat cokelat adalah tepung terigu serbaguna, kakao bubuk atau cokelat bubuk, dan chocolate chips.

Resep donat lapis cokelat yang lumer di mulut bisa mengikuti resep dari King Arthur Baking berikut.

  • 4 Jenis Ragi untuk Bikin Roti dan Donat, Yuk Kenali
  • 3 Cara Goreng Donat Bomboloni agar Warnanya Merata, Ada Cincin Putihnya
  • 5 Beda Bomboloni dan Donat Biasa, Bukan Cuma Bentuk

Resep donat cokelat

Bahan donat cokelat (12 buah donat)

  • 43 gram kakao bubuk
  • 160 gram tepung terigu serbaguna
  • 160 gram bron sugar
  • ½ sendok teh baking powder
  • ½ sendok teh soda kue
  • ½ sendok teh garam
  • ½ sendok teh bubuk espreso, opsional
  • 85 gram chocolate chips
  • 2 butir telur besar
  • 76 gram susu cair
  • 1 sendok teh ekstrak vanili
  • 1 sendok teh cuka putih
  • 113 gram mentega tawar, lelehkan

Lapisan cokelat (opsional)

  • 3 Penyebab Adonan Donat Masih Lengket dan Cara Mengatasinya
  • Resep Donat Panggang Cokelat Pisang, Tidak Butuh Minyak Goreng

https://www.kompas.com/food/read/2022/09/11/203200075/resep-donat-lapis-cokelat-lumer-di-mulut

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke