Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pendaftaran SMUP Unpad 2024, Tanpa Ujian Hanya Pakai Nilai UTBK

Kompas.com - 07/04/2024, 07:01 WIB
Mahar Prastiwi

Penulis

  • Warga Negara Indonesia.
  • Semua lulusan SMA/MA/SMK tahun 2022, 2023 dan 2024 atau peserta didik paket C dengan umur maksimal 22 tahun per 1 Juli 2024 yang memiliki skor nilai SNBT-UTBK 2024.
  • Pendaftar Jalur Minat dan Bakat/Prestasi Non Akademik Program Sarjana S1 dan Sarjana Terapan harus memiliki skor nilai SNBT-UTBK 2024.
  • Pendaftar memiliki prestasi di bidang Sains, Seni, dan Olah raga yang dibuktikan dalam bentuk portofolio dan dokumen prestasi lainnya.

Jadwal pendaftaran jalur ini yakni:

  • Pendaftaran dan Unggah Dokumen: April – Mei 2024
  • Proses verifikasi: 2024
  • Pengumuman: 2024

3. SMUP Unpad 2023 Sarjana S1 Jalur Kelas Internasional/International Undergraduate Program

Universitas Padjadjaran juga menyediakan International Undergraduate Program (IUP) untuk memberikan pengalaman belajar di luar negeri kepada mahasiswa Indonesia.

IUP merupakan kelas khusus bagi pelajar Indonesia dan pelajar Internasional untuk mengejar gelar sarjana pada program sarjana pilihan dengan metode pembelajaran yang dirancang secara unik dan sesuai standar internasional.

Selama program belajar di luar negeri selama beberapa bulan di universitas mitra luar negeri, perkuliahan akan diberikan dalam bahasa Inggris.

Jadwal pendaftaran jalur IUP yakni:

  • Pendaftaran Periode: 1 Maret – April 2024
  • Pengisian Informasi Pribadi dan Pengunggahan Dokumen Persyaratan Secara Online: Maret – April 2024
  • Pengumuman dan Pendaftaran: Mei

Baca juga: Pilih Unpad di UTBK SNBT 2024? Passing Grade Jangan Jadi Patokan Pilih Prodi

Itulah informasi mengenai 3 jalur di SMUP Unpad 2024 yang bisa dicoba para calon mahasiswa. Informasi lebih lengkap mengenai SMUP Unpad 2024 bisa dibaca lewat laman ini https://smup.unpad.ac.id/

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com