Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Buka Pendaftaran Rektor 2024-2028

Kompas.com - 03/03/2024, 13:22 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Ayunda Pininta Kasih

Tim Redaksi

2. Pas foto berwarna terbaru berlatar belakang merah ukuran 4X6 sebanyak 3 lembar

3. Surat pernyataan kesediaan berdomisili di Yogyakarta (bermaterai Rp 10 ribu) bagi Bakal Calon Rektor yang berasal dari luar Daerah Istimewa Yogyakarta

4. Surat Kuasa bermaterai Rp 10 ribu (apabila pendaftar diwakilkan kepada orang lain)

Baca juga: Beasiswa S2 Gratis ke Inggris 2024 Khusus Perempuan, Ada Uang Saku

Jadwal Pemilihan Rektor UIN Yogyakarta Periode 2024-2028

1. Pengumuman Pendaftaran dan Sosialisasi : 28 Februari - 22 Maret 2024

2. Pendaftaran dan Penerimaan Dokumen: 22-27 Maret 2024

3. Verifikasi Persyaratan Administrasi : 28 Maret 2024

4. Penetapan Bakal Calon Rektor Yang Memenuhi Syarat Administratif : 1 April 2024

5. Penyerahan Hasil Penetapan Bakal Calon Rektor Kepada Rektor UIN Sunan Kalijaga : 2 April 2024

Semua pendaftaran diproses pada hari dan jam kerja efektif pukul 08.00-15.00 WIB.

Semua formulir pendaftaran calon rektor UIN Yogyakarta Periode 2024-2028 dapat diunduh di laman https://bit.ly/dokumenbalonrektoruinyogya.

Pengiriman berkas hard copy ke Ruang Sekretariat Panitia, Lantai 1 Gedung PAU Prof K.H Syaifuddin Zuhri UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Pengiriman soft copy (digabung dalam satu file dengan nama file Nama Bakal Calon.pdf) email panjar.rektor@uin-suka.ac.id.

Informasi lebih lanjut, cek laman UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com