Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Biaya Kuliah S1 di Universitas Sanata Dharma, Buka Pendaftaran 2024

Kompas.com - 17/11/2023, 19:25 WIB
Theresia Aprilie,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Universitas Sanata Dharma (USD) merupakan salah satu perguruan tinggi swasta (PTS) Katolik terbaik yang ada di Yogyakarta. Universitas ini telah meraih peringkat A atau unggul dari BAN PT.

Universitas ini pada awalnya merupakan sebuah perguruan tinggi yang berfokus pada ilmu keguruan, tetapi seiring berjalannya waktu memiliki berbagai jurusan lainnya.

Hingga saat ini, Universitas Sanata Dharma telah memiliki 25 program studi S1, 10 program studi S2, 1 program studi S3, 5 program studi profesi, serta 2 program studi vokasi.

Kampus ini memiliki sarana dan prasarana yang baik dalam menunjang kegiatan akademik.

Baca juga: Western Sydney University Buka Kampus di Indonesia, Cek Jurusan dan Biaya Kuliah

Saat ini, Universitas Sanata Dharma telah membuka pendaftaran program vokasi dan sarjana (S1) untuk tahun akademik 2024/2025.

Biaya pendidikan yang perlu dikeluarkan untuk menempuh pendidikan di USD mencakup Uang Pendaftaran (UP), Uang Kemahasiswaan (UK), Uang Kuliah Tetap (UKT), Uang Satuan Kredit Semester (USKS), serta Dana Pengembangan Pendidikan (DPP) yang dibayar hanya saat semester 1.

Berikut ini biaya kuliah selengkapnya di Universitas Sanata Dharma.

1. Bimbingan dan Konseling

  • Total biaya semester 1: Rp 18,155 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 56,665 juta.

2. Pendidikan Keagamaan Katolik

  • Total biaya semester 1: Rp 17,065 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 47,835 juta.

3. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

  • Total biaya semester 1: Rp 18,155 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 54,715 juta.

4. Pendidikan Bahasa Inggris

  • Total biaya semester 1: Rp 25,965 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 70,595 juta.

Baca juga: 6 Perbedaan Kuliah di Inggris dan Amerika, dari Biaya hingga Peluang Kerja

5. Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

  • Total biaya semester 1: Rp 18,090 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 55,435 juta.

6. Pendidikan Ekonomi BKK Pend. Akuntansi

  • Total biaya semester 1: Rp 17,475 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 55,055 juta.

7. Pendidikan Ekonomi BKK Pend. Ekonomi

  • Total biaya semester 1: Rp 17,815 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 54,855 juta.

8. Pendidikan Sejarah

  • Total biaya semester 1: Rp 17,915 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 55,435 juta.

Baca juga: Cek Biaya Kuliah Kedokteran Unnes yang Baru Dibuka Tahun 2023

9. Pendidikan Matematika

  • Total biaya semester 1: Rp 19,315 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 59,475 juta.

10. Pendidikan Fisika

  • Total biaya semester 1: Rp 17,215 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 53,495 juta.

11. Pendidikan Biologi

  • Total biaya semester 1: Rp 18,240 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 55,935 juta.

12. Pendidikan Kimia

  • Total biaya semester 1: Rp 17,654 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 54,715 juta.

Baca juga: Kisah Anthony, Mahasiswa ITB Lakukan Penelitian Bersama Penerima Nobel Kimia

13. Akuntansi

  • Total biaya semester 1: Rp 21,132 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 62,995 juta.

14. Manajemen

  • Total biaya semester 1: Rp 21,015 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 62,495 juta.

15. Ekonomi

  • Total biaya semester 1: Rp 18,815 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 55,715 juta.

16. Sastra Inggris

  • Total biaya semester 1: Rp 26,765 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 73,335 juta.

Baca juga: Cerita Fathia, Mahasiswa yang Lolos Beasiswa IISMA ke Inggris

17. Sastra Indonesia

  • Total biaya semester 1: Rp 18,015 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 56,235 juta.

18. Sejarah

  • Total biaya semester 1: Rp 17,565 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 55,435 juta.

19. Matematika

  • Total biaya semester 1: Rp 19,215 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 60,035 juta.

20. Informatika

  • Total biaya semester 1: Rp 27,885 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 85,495 juta.

Baca juga: 10 PTS dengan Jurusan Teknik Informatika Terbaik, Nomor 1 Binus

21. Teknik Mesin

  • Total biaya semester 1: Rp 27,885 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 85,495 juta.

22. Teknik Elektro

  • Total biaya semester 1: Rp 26,865 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 80,175 juta.

23. Psikologi

  • Total biaya semester 1: Rp 26,865 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 80,175 juta.

24. Farmasi

  • Total biaya semester 1: Rp 29,165 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 78,215 juta.

Baca juga: 30 Kampus Jurusan Farmasi Terbaik di Indonesia

25. Filsafat Keilahian

  • Total biaya semester 1: Rp 36,565 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 101,135 juta.

26. D4 Teknologi Rekayasa Mekatronika

  • Total biaya semester 1: Rp 25,165 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 76,735 juta.

27. D3 Teknologi Elektromedis

  • Total biaya semester 1: Rp 21,935 juta
  • UK semester 2-8: Rp 260.000
  • Estimasi biaya 8 semester: Rp 59,295 juta.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com