KOMPAS.com - Survei Jaringan Solusi Pembangunan Berkelanjutan PBB, World Happiness Report merilis data negara paling bahagia di dunia tahun 2022 yang cocok bagi calon mahasiswa melanjutkan kuliah.
Data ini mengacu pada survei global dari orang-orang di sekitar 150 negara.
Pada Maret 2022, World Happiness Report merilis Finlandia sebagai negara paling bahagia di dunia. Peringkat yang didapatkan Finlandia sudah berlangsung selama lima kali berturut-turut.
Baca juga: Beasiswa Penuh S1-S3 ke Rumania 2023, Tanpa IELTS dan TOEFL
Untuk di posisi kedua dan ketiga ada negara Denmark serta Swiss. Kedua negara ini juga menempati posisi yang sama pada tahun 2021.
Jika ingin melanjutkan kuliah, ada 8 negara paling bahagia di dunia, yang cocok untuk mahasiswa.
8 negara paling bahagia yang cocok untuk mahasiswa adalah:
Mahasiswa bisa mencoba 6 beasiswa yang tersedia untuk dipilih para mahasiswa studi ke 8 negara tersebut.
Berikut beasiswa ke 8 negara paling bahagia di dunia.
1. OKP-LPDP StuNed
Beasiswa ini merupakan gabungan antara Orange Knowledge Program (OKP) dan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) untuk jenjang S2 ke Belanda.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.