Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar Lengkap Daya Tampung 74 Prodi UPI Jalur SBMPTN 2021

KOMPAS.com - Penerimaan mahasiswa baru melalui jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2021 sudah dibuka sejak 15 Maret lalu dan berakhir 1 April 2021 mendatang. 

Bagi pelajar kelas 12 yang belum melakukan pendaftaran, segera manfaatkan kesempatan ini sebaik mungkin. Selain persiapan mengerjakan Ujian Tertulis Berbasis Komputer (UTBK), calon mahasiswa juga perlu mengetahui daya tampung perguruan tinggi negeri incarannya.

Hal ini juga menjadi bagian dari strategi agar bisa lolos ke program pendidikan (prodi) pilihan kalian.

Salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang ada di Jawa Barat adalah Universitas Pendidikan Indonesia (UPI). Universitas yang memiliki kampus di beberapa lokasi ini mempunyai prodi cukup banyak.

Kompas.com merangkum daya tampung tiap prodi khusus bagi kalian calon mahasiswa.

Merangkum dari akun Instagram UPI, berikut prodi dan daya tampung UPI dalam SBMPTN 2021:

Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis

  • Pendidikan Akuntansi: 40
  • Pendidikan Bisnis: 40
  • Pendidikan Manajemen Perkantoran: 40
  • Pendidikan Ekonomi: 40
  • Manajemen: 40
  • Akuntansi: 40
  • Ilmu Ekonomi dan Keuangan Islam: 40

https://www.kompas.com/edu/read/2021/03/20/145230071/daftar-lengkap-daya-tampung-74-prodi-upi-jalur-sbmptn-2021

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke