Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cek Fakta Sepekan: Hoaks Vaksin Penyebab Gagal Ginjal hingga Korban di Itaewon

Kompas.com - 07/11/2022, 08:32 WIB
Tim Cek Fakta

Penulis

TikTok memang menyediakan fitur yang memungkinkan pengguna mendapat uang dari pengguna lainnya, tetapi tidak dilakukan melalui WhatsApp.

Pengguna dapat menerima hadiah atau gift dari pengguna lain melalui siaran langsung (live) atau unggahan video.

Melalui laman resminya TikTok menjelaskan, pihaknya bermitra dengan Stripe sebagai penyedia pembayaran pihak ketiga. Kerja sama ini memungkinkan audiens dapat mengirimkan tip langsung kepada pengguna TikTok.

Sehingga, uang yang didapat dari TikTok merupakan pemberian dari pengguna TikTok lainnya. TikTok sendiri tidak pernah menawarkan hadiah puluhan juta kepada pengguna.

Hoaks pembakaran bendera di Australia

Sebuah video di Facebook memuat narasi baha bendera Merah putih dibakar di Australia oleh peserta demonstrasi anti-Indonesia.

Video itu menampilkan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, yang diklaim telah memberikan pernyataan atas kejadian tersebut.

Ketika ditelusuri Kompas.com, Kamis (3/11/2022), video itu sebenarnya memperlihatkan Menteri Retno yang tengah menyampaikan pernyataan bahwa Pemerintah RI tidak memiliki rencana menormalisasi hubungan dengan Israel, dalam konferensi pers daring, Rabu (16/12/2020).

Potongan lainnya berisi video penolakan kebijakan lockdown yang diambil Pemerintah Australia.

Adapun peristiwa pembakaran bendera yang ada dalam video juga bukan berlokasi di Australia.

Video penembakan salah konteks

Pada 13 April 2022, terjadi penembakan di kereta bawah tanah sesaat sebelum mencapai stasiun Brooklyn, New York, Amerika Serikat (AS).

Beredar video penembakan yang diklaim sebagai video dari kasus tersebut.

Setelah ditelusuri, ternyata video itu bukan berlokasi di New York, AS melainkan di Jerman.

Video itu tidak ada katiannya dengan kasus penembakan di AS. Itu adalah latihan dan simulasi menghadapi serangan terorisme di bandara Cologne/Bornn, Jerman.

Baca fakta selanjutnya di sini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[KLARIFIKASI] Penjelasan Pertamina soal Video Konsumen Cekcok di SPBU Putussibau

[KLARIFIKASI] Penjelasan Pertamina soal Video Konsumen Cekcok di SPBU Putussibau

Hoaks atau Fakta
Cek Fakta Sepekan: Hoaks Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda | Bahaya SO2 di Jawa

Cek Fakta Sepekan: Hoaks Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda | Bahaya SO2 di Jawa

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Beredar Hoaks Sandra Dewi Dijemput Paksa Polisi

[VIDEO] Beredar Hoaks Sandra Dewi Dijemput Paksa Polisi

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Konten Satire, Jokowi Pegang 'Kartu Kabur Saat Demo'

[KLARIFIKASI] Konten Satire, Jokowi Pegang "Kartu Kabur Saat Demo"

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Hoaks Uang Nasabah Hilang di Bank akibat Bansos Pemilu, Jangan Terhasut!

[VIDEO] Hoaks Uang Nasabah Hilang di Bank akibat Bansos Pemilu, Jangan Terhasut!

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Beredar Hoaks Pengibaran Bendera GAM Setelah Putusan MK, Awas Provokasi

INFOGRAFIK: Beredar Hoaks Pengibaran Bendera GAM Setelah Putusan MK, Awas Provokasi

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Bantahan Indonesia soal Upaya Normalisasi Hubungan dengan Israel

INFOGRAFIK: Bantahan Indonesia soal Upaya Normalisasi Hubungan dengan Israel

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] KPU Tunda Penetapan Prabowo-Gibran sebagai Presiden-Wapres Terpilih

[HOAKS] KPU Tunda Penetapan Prabowo-Gibran sebagai Presiden-Wapres Terpilih

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Puan Promosikan Obat Nyeri Sendi

[HOAKS] Puan Promosikan Obat Nyeri Sendi

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Azan Berkumandang di Lancaster House, Bukan Istana Buckingham

[KLARIFIKASI] Azan Berkumandang di Lancaster House, Bukan Istana Buckingham

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks The Simpsons Prediksi Nyamuk Wolbachia, Simak Penjelasannya

INFOGRAFIK: Hoaks The Simpsons Prediksi Nyamuk Wolbachia, Simak Penjelasannya

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Beredar Hoaks Sri Mulyani Sebut Jokowi Lunasi Utang Negara di Sidang MK

INFOGRAFIK: Beredar Hoaks Sri Mulyani Sebut Jokowi Lunasi Utang Negara di Sidang MK

Hoaks atau Fakta
Fakta Timnas Indonesia: Patahkan Tradisi Olimpiade Korsel, Brace Perdana Rafael Struick

Fakta Timnas Indonesia: Patahkan Tradisi Olimpiade Korsel, Brace Perdana Rafael Struick

Data dan Fakta
Benarkah Penembak Jitu Disiagakan Saat Unjuk Rasa Pro-Palestina di Ohio State University?

Benarkah Penembak Jitu Disiagakan Saat Unjuk Rasa Pro-Palestina di Ohio State University?

Hoaks atau Fakta
Konten Satire soal Batas Usia Pengguna Spotify

Konten Satire soal Batas Usia Pengguna Spotify

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com