Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengapa Bisa Mengigau Saat Tidur? Ternyata Ini Penyebabnya

Kompas.com - 29/04/2024, 11:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah warganet menyoroti istilah "ngigo core", yaitu tabiat mengigau unik di saat tidur.

Hal tersebut berawal dari unggahan warganet melalui akun media sosial X atau Twitter @tanyarlfes, Selasa (16/4/2024).

Dalam unggahannya, warganet membagikan video "ngigo core" berupa kumpulan pengalaman mengigau yang aneh-aneh. Contohnya, orang yang tidur sambil duduk dan membolak-balik telapak tangannya.

"Kalian udah liat ngigo core ini belum? Ada gak sih ada pengalaman ngigo yang memorable? Kalau sender dulu pernah diceritain temen sender pernah ngigo keluar rumah terus jalan” di kuburan. :”)," tulis pengunggah.

Lalu, apa penyebab seseorang mengigau?

Baca juga: Wanita Butuh Tidur Lebih Lama dari Laki-laki, Ini Alasannya


Mengigau disebabkan karena ada utang tidur

Praktisi Kesehatan Tidur dan Konsultan Utama Snoring & Sleep Disorder Clinic RS Mitra Kemayoran dokter Andreas Prasadja menyebut tindakan mengigau sebagai penyakit tidur parasomnia.

"Parasomnia adalah gerakan atau vokalisasi yang tidak wajar saat tidur. Ada beberapa (bentuk) seperti sleep walking, sleep talking, sleep texting, atau REM (rapid eye movement) behavior disorder," jelasnya saat dihubungi Kompas.com, Rabu (17/4/2024).

Andreas menyebut, hingga saat ini belum ditemukan penyebab pasti dari mengigau. Namun, ada faktor keturunan yang diketahui memengaruhi kebiasaan mengigau.

Sementara itu, dia menambahkan, penelitian yang dilakukan telah mengetahui faktor-faktor yang memicu tindakan mengigau.

"Pemicunya kalau ada interupsi dalam tidur dan ada utang (kurang) tidur yang tinggi," ujar dia.

Kondisi ini, kata Andreas, cenderung dialami oleh anak-anak dan dapat hilang seiring waktu.

Namun, mengigau dapat kembali muncul pada orang-orang usia remaja dan dewasa yang sangat kurang tidur.

Baca juga: Ramai soal Utang Tidur, Bisakah Dilunasi dengan Tidur Lebih Lama?

Mengigau yang aneh

Penyebab seseorang mengigau saat tidur.iStockphoto/urbazon Penyebab seseorang mengigau saat tidur.
Orang yang mengigau saat tidur, lanjut Andreas, tidak akan ingat tindakan atau ucapan yang dia lakukan ketika mengigau.

"Karena terjadi pada tahap tidur dalam, bukan mimpi," lanjut dia.

Fase deep sleep atau "tidur dalam" terjadi saat gelombang otak berada dalam keadaan paling lambat. Tahapan ini muncul saat seseorang baru tidur pada satu atau dua jam pertama.

Halaman:

Terkini Lainnya

Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Tren
Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Tren
Peniliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Peniliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Tren
Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Tren
Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Tren
Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Tren
Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Tren
Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Tren
Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Tren
Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Tren
Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Tren
Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Tren
Pendaftaran Jalur Mandiri Undip Dibuka, Klik Pendaftaran.undip.ac.id

Pendaftaran Jalur Mandiri Undip Dibuka, Klik Pendaftaran.undip.ac.id

Tren
UU KIA Disahkan, Berikut 7 Poin Penting yang Harus Diketahui

UU KIA Disahkan, Berikut 7 Poin Penting yang Harus Diketahui

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com