Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Uninstal Aplikasi di Laptop dan PC Windows dengan Cepat dan Mudah

Kompas.com - 25/06/2023, 17:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Menghapus aplikasi adalah langkah yang diperlukan ketika seseorang tidak lagi membutuhkan sebuah aplikasi di komputer atau PC-nya.

Selain itu, dengan menghapus atau mencopot aplikasi dapat membuat kapasitas ruang penyimpanan yang tersedia bisa untuk digunakan oleh item lain.

Baik sistem operasi Windows atau Mac, menyediakan fitur bagi penggunanya untuk menginstal dan menghapus aplikasi.

Baca juga: Cara Download WhatsApp Desktop untuk MacOS dan Windows


Dilansir laman resminya, berikut ini adalah cara untuk uninstal atau menghapus aplikasi di laptop dan PC Windows.

Cara uninstal aplikasi di Windows 11

Terdapat beberapa cara untuk menghapus aplikasi bagi Anda yang menggunakan sistem operasi Windows 11.

1. Uninstal aplikasi dari menu “Start”

  • Klik ikon “Mulai” (logo Windows), lalu pilih “Semua aplikasi”
  • Cari aplikasi yang ingin Anda hapus dalam daftar
  • Klik kanan pada aplikasi, lalu pilih “Hapus instalan”.

Baca juga: Cara Mengetahui Password WiFi di Laptop atau PC Windows

2. Uninstal aplikasi di Pengaturan

  • Klik ikon “Mulai” (logo Windows)
  • Pilih ikon roda gigi untuk opsi “Pengaturan”
  • Klik “Aplikasi”, lalu pilih opsi a”Aplikasi & fitur”
  • Cari aplikasi yang ingin Anda hapus
  • Pilih opsi “Lainnya” (ikon titik tiga), lalu klik “Hapus instalan”.

Beberapa aplikasi tidak dapat dihapus dari Pengaturan. Anda bisa menghapus instalan aplikasi tersebut melalui Control Panel.

Baca juga: Cara Membuat Apple ID di Mac dan PC Windows, Cepat dan Mudah

3. Uninstal aplikasi lewat Control Panel

  • Temukan opsi Control Panel melalui pencarian di taskbar
  • Pilih “Program”, lalu pilih “Program dan Fitur”
  • Klik kanan pada aplikasi yang ingin Anda hapus, lalu pilih “Hapus Instalan”
  • Selanjutnya, ikuti petunjuk di layar hingga selesai.

Cara uninstal aplikasi di Windows 10

Ilustrasi sistem operasi Windows 10.microsoft.com Ilustrasi sistem operasi Windows 10.

Bagi Anda yang menggunakan sistem operasi Windows 10, beberapa cara uninstal aplikasi tidak jauh berbeda. Berikut langkah-langkahnya:

1. Uninstal aplikasi dari menu “Start”

  • Klik ikon “Mulai” (logo Windows)
  • Cari aplikasi yang ingin Anda hapus dalam daftar
  • Klik kanan pada aplikasi, lalu pilih “Hapus instalan”.

2. Uninstal aplikasi dari Pengaturan

  • Klik ikon “Mulai” (logo Windows)
  • Pilih ikon roda gigi untuk opsi “Pengaturan”
  • Klik “Aplikasi”, lalu pilih opsi a”Aplikasi & fitur”
  • Cari aplikasi yang ingin Anda hapus
  • Pilih opsi “Lainnya” (ikon titik tiga), lalu klik “Hapus instalan”.

Baca juga: 3 Cara Screenshot di Laptop Windows

3. Uninstal aplikasi lewat Control Panel (untuk program)

  • Temukan opsi Control Panel melalui pencarian di taskbar
  • Pilih “Program”, lalu pilih “Program dan Fitur”
  • Klik kanan pada aplikasi yang ingin Anda hapus, lalu pilih “Hapus Instalan”
  • Selanjutnya, ikuti petunjuk di layar hingga selesai.

Sebagai catatan, beberapa aplikasi dan program default atau bawaan di Windows tidak dapat dihapus instalannya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Profil Calvin Verdonk dan Jens Raven, Calon Penggawa Timnas yang Jalani Proses Naturalisasi

Profil Calvin Verdonk dan Jens Raven, Calon Penggawa Timnas yang Jalani Proses Naturalisasi

Tren
Bisakah Suplemen Kesehatan Mencegah Kantuk Layaknya Kopi?

Bisakah Suplemen Kesehatan Mencegah Kantuk Layaknya Kopi?

Tren
Kasus Sangat Langka, Mata Seorang Wanita Alami Kebutaan Mendadak akibat Kanker Paru-paru

Kasus Sangat Langka, Mata Seorang Wanita Alami Kebutaan Mendadak akibat Kanker Paru-paru

Tren
Cara Buat Kartu Nikah Digital 2024 untuk Pengantin Lama dan Baru

Cara Buat Kartu Nikah Digital 2024 untuk Pengantin Lama dan Baru

Tren
Saat Warganet Soroti Kekayaan Dirjen Bea Cukai yang Mencapai Rp 51,8 Miliar...

Saat Warganet Soroti Kekayaan Dirjen Bea Cukai yang Mencapai Rp 51,8 Miliar...

Tren
Sejarah Tanggal 2 Mei Ditetapkan sebagai Hari Pendidikan Nasional

Sejarah Tanggal 2 Mei Ditetapkan sebagai Hari Pendidikan Nasional

Tren
7 Instansi yang Sudah Membuka Formasi untuk CASN 2024

7 Instansi yang Sudah Membuka Formasi untuk CASN 2024

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Mei 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Daerah yang Merasakan Gempa Bandung M 4,2 | Madinah Banjir Setelah Hujan Turun 24 Jam

[POPULER TREN] Daerah yang Merasakan Gempa Bandung M 4,2 | Madinah Banjir Setelah Hujan Turun 24 Jam

Tren
Batal Menggagas Benaromologi

Batal Menggagas Benaromologi

Tren
Bukan Pluto, Ilmuwan Temukan Bukti Baru Adanya Planet Kesembilan dalam Tata Surya

Bukan Pluto, Ilmuwan Temukan Bukti Baru Adanya Planet Kesembilan dalam Tata Surya

Tren
Disebut Hewan Pemalas, Berikut Beberapa Fakta Unik tentang Kungkang atau Sloth

Disebut Hewan Pemalas, Berikut Beberapa Fakta Unik tentang Kungkang atau Sloth

Tren
Ramai soal Aturan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Penjelasan Menkop-UKM

Ramai soal Aturan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Penjelasan Menkop-UKM

Tren
Ramai soal Mahasiswi Undip Penerima KIP Kuliah Bergaya Hidup Mewah, Mundur Usai Diungkap Warganet

Ramai soal Mahasiswi Undip Penerima KIP Kuliah Bergaya Hidup Mewah, Mundur Usai Diungkap Warganet

Tren
Head to Head Indonesia vs Irak, Tim Garuda Terakhir Menang pada Tahun 2000

Head to Head Indonesia vs Irak, Tim Garuda Terakhir Menang pada Tahun 2000

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com