Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Fakta Pengemudi Mobil Pelat Polisi Todong Pistol I Dokter Hidup di Rumah Mewah Terbengkalai

Kompas.com - 06/05/2023, 05:30 WIB
Farid Firdaus

Penulis

 

KOMPAS.com -Kanal Tren Kompas.com menyajikan berbagai berita sepanjang Jumat (5/5/2023) hingga Sabtu (6/5/2023) pagi.

Beberapa dari berita yang disajikan menjadi berita terpopuler, di antaranya soal pengemudi mobil berpelat polisi todong pistol dan pukul sopir taksi online, dokter yang hidup di rumah mewah terbengkalai, serta gerhana bulan penumbra.

Berikut berita Populer Tren selengkapnya:

Fakta pengemudi mobil pelat polisi todong pistol dan pukul sopir taksi online

Unggahan video yang yang memperlihatkan seorang pengemudi mobil berpelat nomor dinas Polri memukul sopir taksi online sambil menenteng pistol viral di media sosial.

Peristiwa dalam video yang viral itu diketahui terjadi ruas Tol Dalam Kota Jakarta Barat.

Video itu direkam oleh sopir taksi online dan diunggah salah satunya oleh sebuah akun Twitter pada Jumat (5/5/2023).

5 Fakta Pengemudi Mobil Pelat Polisi Todong Pistol dan Pukul Sopir Taksi Online

Fakta dokter hidup di rumah mewah terbengkalai

Seorang dokter di Karawang, Jawa Barat menjadi perbincangan di media sosial karena melayani pasien di rumahnya yang terbengkalai.

Dokte bernama I Made I Wayan Tirta itu tinggal di rumah yang beralamat di Desa Karanganyar, Kecamaran Klari, Karawang.

Dalam video yang beredar, terlihat rumah tersebut dikelilingi tanaman liar. Sementara bangunan rumah kondisinya kumuh tidak terawat.

8 Fakta Dokter Wayan yang Hidup di Rumah Mewah Terbengkalai

Apa yang dirasakan bumi saat gerhana bulan penumbra

Gerhana bulan penumbra akan menghiasi langit dan bisa dilihat di seluruh wilayah Indonesia pada 5-6 Mei 2023.

Fenomena astronomis ini merupakan gerhana kedua pada 2023 yang bisa disaksikan dari Indonesia setelah gerhana matahari hibrida pada 20 April lalu.

Gerhana bulan penumbra akan dimulai pada 5 Mei pukul 22.12 WIB dan mencapai puncak pada 6 Mei 2023 pukul 00.22 WIB.

Gerhana Bulan Penumbra Terjadi Malam Ini, Apa yang Akan Dirasakan Bumi?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Tari Rangkuk Alu Jadi Google Doodle Hari Ini, Apa Alasannya?

Tari Rangkuk Alu Jadi Google Doodle Hari Ini, Apa Alasannya?

Tren
3 Artefak Langka Majapahit Ditemukan di AS, Nilainya Rp 6,5 Miliar

3 Artefak Langka Majapahit Ditemukan di AS, Nilainya Rp 6,5 Miliar

Tren
Penjelasan Kemenpora dan MNC Group soal Aturan Nobar Indonesia Vs Uzbekistan

Penjelasan Kemenpora dan MNC Group soal Aturan Nobar Indonesia Vs Uzbekistan

Tren
Ilmuwan Temukan Salah Satu Bintang Tertua di Alam Semesta, Terletak di Galaksi Tetangga

Ilmuwan Temukan Salah Satu Bintang Tertua di Alam Semesta, Terletak di Galaksi Tetangga

Tren
Korsel Akan Beri Insentif Rp 1 Miliar untuk Bayi yang Baru Lahir, Apa Alasannya?

Korsel Akan Beri Insentif Rp 1 Miliar untuk Bayi yang Baru Lahir, Apa Alasannya?

Tren
5 Air Rebusan untuk Atasi Jerawat, Salah Satunya Jahe dan Kunyit

5 Air Rebusan untuk Atasi Jerawat, Salah Satunya Jahe dan Kunyit

Tren
[POPULER TREN] Dampak La Nina bagi Indonesia | Beberapa Makanan Mengandung MIkroplastik

[POPULER TREN] Dampak La Nina bagi Indonesia | Beberapa Makanan Mengandung MIkroplastik

Tren
Benarkah Parkir Liar Bisa Dipidana 9 Tahun? Ini Penjelasan Ahli Hukum

Benarkah Parkir Liar Bisa Dipidana 9 Tahun? Ini Penjelasan Ahli Hukum

Tren
10 Makanan Kolesterol Tinggi yang Sebaiknya Dihindari

10 Makanan Kolesterol Tinggi yang Sebaiknya Dihindari

Tren
Vaksin Kanker Serviks Gratis Disebut Hanya untuk Perempuan Maksimal Usia 26 Tahun, Ini Kata Kemenkes

Vaksin Kanker Serviks Gratis Disebut Hanya untuk Perempuan Maksimal Usia 26 Tahun, Ini Kata Kemenkes

Tren
Abbosbek Fayzullaev, Pemain Uzbekistan yang Nilainya Rp 86,91 miliar

Abbosbek Fayzullaev, Pemain Uzbekistan yang Nilainya Rp 86,91 miliar

Tren
Ganti Oli Motor Pakai Minyak Goreng Diklaim Buat Tarikan Lebih Enteng, Ini Kata Pakar

Ganti Oli Motor Pakai Minyak Goreng Diklaim Buat Tarikan Lebih Enteng, Ini Kata Pakar

Tren
6 Suplemen yang Bisa Dikonsumsi Saat Olahraga, Apa Saja?

6 Suplemen yang Bisa Dikonsumsi Saat Olahraga, Apa Saja?

Tren
Kemenhub Pangkas Bandara Internasional dari 34 Jadi 17, Ini Daftarnya

Kemenhub Pangkas Bandara Internasional dari 34 Jadi 17, Ini Daftarnya

Tren
Apakah Status BPJS Kesehatan Nonaktif jika Terlambat Bayar Iuran?

Apakah Status BPJS Kesehatan Nonaktif jika Terlambat Bayar Iuran?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com