Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gejala Hepatitis Bisa Tak Disadari, Ini Penyebabnya

Kompas.com - 15/01/2023, 14:00 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hepatitis merupakan suatu kondisi peradangan hati yang bisa diakibatkan oleh banyak hal.

Dikutip dari Healthline, sejumlah pemicu hepatitis, antara lain konsumsi alkohol, beberapa kondisi kesehatan, dan obat.

Selain itu, infeksi virus juga bisa menjadi penyebab dari hepatitis.

Lantas, apa saja gejala hepatitis?

Baca juga: Apakah Hepatitis Akut Bisa Menular ke Orang Dewasa? Ini Kata Kemenkes

Gejala hepatitis

Jika yang dialami adalah hepatitis jangka pendek atau akut, maka seringkali kondisi hepatitis ini tak memiliki gejala yang jelas terlihat.

Oleh karena itu, pada kondisi hepatitis akut, seseorang mungkin tak menyadarinya ketika menderita kondisi tersebut.

Dikutip dari NHS, pada kondisi hepatitis jangka panjang atau kronis, seseorang mungkin juga tak menunjukkan gejala sampai kondisi hatinya tak berfungsi dan hanya terlihat saat tes darah.

Namun pada umumnya gejala yang berkembang pada kondisi hepatitis cirinya, yakni:

  • nyeri otot dan sendi
  • suhu tinggi
  • merasa sakit
  • merasa sangat lelah sepanjang waktu
  • rasa tidak enak badan
  • kehilangan selera makan
  • sakit perut
  • urin gelap
  • kotoran berwarna abu-abu pucat
  • kulit yang gatal
  • menguningnya mata dan kulit (jaundice).

Baca juga: Benarkah Hepatitis Akut Menular Melalui Udara? Ini Penjelasan Kemenkes

Penyebab hepatitis

Hepatitis bisa disebabkan oleh banyak hal tergantung pada jenisnya. Berikut jenis hepatitis dan penyebabnya:

1. Hepatitis A

Penyakit Hepatitis A bisa disebabkan oleh virus hepatitis A yang bisa tertular karena konsumsi makanan dan minuman yang terkontaminasi kotoran orang yang terinfeksi.

Kondisi hepatitis A ini biasanya terjadi pada negara-negara dengan sanitasi yang buruk.

Tak ada pengobatan khusus pada hepatitis A, namun biasanya pengobatan sebatas meredakan gejala.

2. Hepatitis B

Penyakit Hepatitis B biasanya disebabkan oleh virus Hepatitis B yang menyebar dalam darah orang yang terinfeksi.

Adapun penyakit ini adalah penyakit umum yang biasa terjadi di seluruh dunia.

Biasanya kondisi ini menyebar dari ibu hamil yang terinfeksi ke anaknya, karena hubungan seks, dan narkoba suntikan.

Halaman:

Terkini Lainnya

Jarang Diketahui, Ini 5 Jenis Makanan yang Sebaiknya Tak Dikonsumsi Bersama dengan Kafein

Jarang Diketahui, Ini 5 Jenis Makanan yang Sebaiknya Tak Dikonsumsi Bersama dengan Kafein

Tren
7 Tanda Terlalu Lama Berlari dan Bisa Membahayakan Tubuh, Apa Saja?

7 Tanda Terlalu Lama Berlari dan Bisa Membahayakan Tubuh, Apa Saja?

Tren
Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 28-29 April 2024

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 28-29 April 2024

Tren
[POPULER TREN] Tanda Tubuh Kelebihan Gula | Kekuatan Timnas Uzbekistan

[POPULER TREN] Tanda Tubuh Kelebihan Gula | Kekuatan Timnas Uzbekistan

Tren
7 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia, Indonesia di Urutan Kelima

7 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia, Indonesia di Urutan Kelima

Tren
Sejarah Head to Head Indonesia Vs Uzbekistan, 6 Kali Bertemu dan Belum Pernah Menang

Sejarah Head to Head Indonesia Vs Uzbekistan, 6 Kali Bertemu dan Belum Pernah Menang

Tren
Shin Tae-yong, Dulu Jegal Indonesia di Piala Asia, Kini Singkirkan Korea Selatan

Shin Tae-yong, Dulu Jegal Indonesia di Piala Asia, Kini Singkirkan Korea Selatan

Tren
Alasan Anda Tidak Boleh Melihat Langsung ke Arah Gerhana Matahari, Ini Bahayanya

Alasan Anda Tidak Boleh Melihat Langsung ke Arah Gerhana Matahari, Ini Bahayanya

Tren
Jejak Karya Joko Pinurbo, Merakit Celana dan Menyuguhkan Khong Guan

Jejak Karya Joko Pinurbo, Merakit Celana dan Menyuguhkan Khong Guan

Tren
10 Hewan Endemik yang Hanya Ada di Indonesia, Ada Spesies Burung hingga Monyet

10 Hewan Endemik yang Hanya Ada di Indonesia, Ada Spesies Burung hingga Monyet

Tren
Kemendikbud Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris untuk SD, Pakar Pendidikan: Bukan Menghafal 'Grammar'

Kemendikbud Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris untuk SD, Pakar Pendidikan: Bukan Menghafal "Grammar"

Tren
Semifinal Piala Asia U23 Indonesia Vs Uzbekistan Tanpa Rafael Struick, Ini Kata Asisten Pelatih Timnas

Semifinal Piala Asia U23 Indonesia Vs Uzbekistan Tanpa Rafael Struick, Ini Kata Asisten Pelatih Timnas

Tren
Gempa M 4,8 Guncang Banten, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa M 4,8 Guncang Banten, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Tren
Soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Sosiolog: Ada Sejarah Tersendiri

Soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Sosiolog: Ada Sejarah Tersendiri

Tren
Kapan Pertandingan Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U23 2024?

Kapan Pertandingan Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U23 2024?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com