Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Fakta Unik Binatang yang Memicu Haru

Kompas.com - 19/10/2022, 09:05 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Binatang seperti juga manusia, memiliki keunikan masing-masing, baik dari perilaku maupun kebiasaan hidup.

Keunikan dari masing-masing binatang ini terkadang membuat kita gemas atau tergelak, atau justru, membuat kita sedih dan terharu.

Seperti gajah dewasa yang tak bisa melompat, atau badak yang punya kebiasaan menjerit kencang jika tersesat dan tengah mencari kawanannya, seperti dilansir dari Mirror.

Apa saja fakta binatang yang membuat sedih itu? Berikut beberapa di antaranya, dilansir dari beberapa sumber:

1. Anjing: menonton televisi demi pemiliknya

Anjing tentu saja tak menyukai tayangan Disney atau berita terkini. Mereka duduk di sofa nampak menikmati televisi hanya karena mereka ingin berdekatan dengan pemiliknya.

Menurut ilmuwan, televisi menampilkan beberapa bingkai gambar per detik untuk mengelabui otak kita agar melihat gambar bergerak.

Untuk jenis otak yang salah, seperti otak anjing, tayangan TV hanya terlihat seperti tayangan slide yang terlalu cepat.

Meski TV modern telah berkembang pesat sehingga anjing dapat menontonnya, namun sebagian besar alasan anjing duduk di depan televisi hanyalah agar ia bisa berdekatan dengan pemiliknya.

Baca juga: Zebra Tak Bisa Tidur jika Sendirian, Mengapa?

Ilustrasi anjing Chihuahua.PIXABAY/hg-fotografie Ilustrasi anjing Chihuahua.

2. Gajah: bisa berduka dan memiliki ritual penguburan

Gajah tak bisa melompat, terutama gajah dewasa. Karena berat tubuhnya yang luar biasa, gajah dewasa bahkan tak bisa mengangkat lebih dari satu kakinya.

Selain fakta itu, gajah juga punya fakta menarik lainnya. 

Dilansir dari Boredpanda, gajah punya naluri yang luar biasa. Jadi ketika melihat manusia terbaring di bawah pohon, mereka akan mencoba membangunkan si manusia dengan menggoyang-goyangkan tubuhnya menggunakan belalai.

Atau, karena mengira manusia tersebut sudah mati, gajah akan menutup tubuh manusia dengan ranting dan daun-daunan sebagai upacara penguburan.

Gajah adalah salah satu binatang yang memiliki upacara penguburan dan bersedih jika ada kawanannya yang mati.

Baca juga: 5 Hewan Terbodoh di Dunia, Apa Saja?

3. Orca: bersedih jika anggota kawanannya mati

Meski dijuluki sebagai paus pembunuh, namun orca adalah hewan laut yang sangat sosial.

Mereka kemana-mana bersama kawanannya. Dan ketika salah satu anggota kawanannya ada yang mati, orca yang lain akan berduka dengan mengelilingi jasad orca yang mati.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Uzbekistan, Soroti Keputusan Kontroversial Wasit

Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Uzbekistan, Soroti Keputusan Kontroversial Wasit

Tren
Pengakuan Guru SLB soal Alat Belajar Tunanetra yang Ditahan Bea Cukai

Pengakuan Guru SLB soal Alat Belajar Tunanetra yang Ditahan Bea Cukai

Tren
Ikan Kembung, Tuna, dan Salmon, Mana yang Lebih Baik untuk MPASI?

Ikan Kembung, Tuna, dan Salmon, Mana yang Lebih Baik untuk MPASI?

Tren
Sosok Shen Yinhao, Wasit Laga Indonesia Vs Uzbekistan yang Tuai Kontroversi

Sosok Shen Yinhao, Wasit Laga Indonesia Vs Uzbekistan yang Tuai Kontroversi

Tren
Daftar Provinsi yang Menggelar Pemutihan Pajak Kendaraan Mei 2024

Daftar Provinsi yang Menggelar Pemutihan Pajak Kendaraan Mei 2024

Tren
Jadi Faktor Penentu Kekalahan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23, Apa Itu VAR?

Jadi Faktor Penentu Kekalahan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23, Apa Itu VAR?

Tren
Kapan Waktu Terbaik Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan?

Kapan Waktu Terbaik Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 30 April hingga 1 Mei 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 30 April hingga 1 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Manfaat Air Kelapa Muda Vs Kelapa Tua | Cara Perpanjang STNK jika Pemilik Asli Kendaraan Meninggal Dunia

[POPULER TREN] Manfaat Air Kelapa Muda Vs Kelapa Tua | Cara Perpanjang STNK jika Pemilik Asli Kendaraan Meninggal Dunia

Tren
NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

NASA Perbaiki Chip Pesawat Antariksa Voyager 1, Berjarak 24 Miliar Kilometer dari Bumi

Tren
Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut sebagai Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Profil Brigjen Aulia Dwi Nasrullah, Disebut sebagai Jenderal Bintang 1 Termuda, Usia 46 Tahun

Tren
Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Jokowi Teken UU DKJ, Kapan Status Jakarta sebagai Ibu Kota Berakhir?

Tren
Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Ini Daftar Gaji PPS, PPK, KPPS, dan Pantarlih Pilkada 2024

Tren
Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Pengakuan Ibu yang Paksa Minta Sedekah, 14 Tahun di Jalanan dan Punya 5 Anak

Tren
Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Jadi Tersangka Korupsi, Ini Alasan Pendiri Sriwijaya Air Belum Ditahan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com