Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kasus Corona Capai 214.746, Ini 10 Daerah dengan Kasus Tertinggi di Indonesia

Kompas.com - 13/09/2020, 09:28 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Jihad Akbar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lebih dari enam bulan, sejak laporan pertama kasus virus corona di Indonesia pada 2 Maret 2020, angka infeksi belum menunjukkan tren penurunan.

Bahkan, berdasarkan data covid19.go.id, rata-rata jumlah kasus harian dalam sepuluh hari terakhir menembus angka 3.414 kasus.

Pada Sabtu (12/9/2020), Indonesia melaporkan tambahan sebanyak 3.806 kasus baru virus corona sehingga total menjadi 214.746 kasus.

Pasien sembuh diketahui bertambah 2.241 orang, sehingga total mencapai 152.458. Selanjutnya, kasus kematian menjadi 8.650 orang, dengan tambahan 106 kasus baru.

DKI Jakarta masih menjadi provinsi yang memiliki jumlah kasus tertinggi, yaitu 52.840 kasus, disusul oleh Jawa Timur dan Jawa Tengah.

Baca juga: Benarkah Posisi Sujud Bisa Membantu Redakan Sesak Napas?

Berikut 10 provinsi dengan kasus virus corona tertinggi hingga Sabtu (12/9/2020), dikutip dari laman covid19.go.id:

1. DKI Jakarta

Positif: 52.840 kasus
Meninggal: 1.386 kasus
Sembuh: 39.793 kasus

2. Jawa Timur

Positif: 37.839 kasus
Meninggal: 2.746 kasus
Sembuh: 29.924 kasus

3. Jawa Tengah

Positif: 17.460 kasus
Meninggal: 1.139 kasus
Sembuh: 10.969 kasus

4. Jawa Barat

Positif: 14.231 kasus
Meninggal: 294 kasus
Sembuh: 7.493 kasus

5. Sulawesi Selatan

Positif: 13.235 kasus
Meninggal: 376 kasus
Sembuh: 10.103 kasus

6. Kalimantan Selatan

Positif: 9.249 kasus
Meninggal: 386 kasus
Sembuh: 7.319 kasus

7. Sumatera Utara

Positif: 8.362 kasus
Meninggal: 355 kasus
Sembuh: 5.042 kasus

Baca juga: Mayoritas Penularan Covid-19 dari Pasien OTG, Bagaimana Mencegahnya?

8. Bali

Positif: 7.113 kasus
Meninggal: 168 kasus
Sembuh: 5.593 kasus

9. Kalimantan Timur

Positif: 5.752 kasus
Meninggal: 238 kasus
Sembuh: 3.445 kasus

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com