Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

90 Contoh Perangkat Lunak Aplikasi

Kompas.com - 16/09/2023, 13:00 WIB
Retia Kartika Dewi,
Serafica Gischa

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebuah sistem komputer selain terdiri dari perangkat keras, juga terdiri dari perangkat lunak.

Dilansir dari buku Pengembangan Perangkat Lunak dan Sistem Informasi (2023) oleh Resmi Darni, perangkat lunak atau software adalah instruksi atau urutan instruksi yang memberi tahu komputer tentang tugas yang akan dijalankan atau tugas apa yang perlu dilakukan dan bagaimana melakukannya.

Kali ini, kita akan membahas salah satu jenis perangkat lunak yaitu perangkat lunak aplikasi.

Baca juga: Kategori Perangkat Lunak

Pengertian perangkat lunak aplikasi

Perangkat lunak aplikasi adalah perangkat lunak yang digunakan untuk mengoperasikan satu atau lebih aplikasi seperti program basis data, program pengolah kata, program pengeditan video, atau program browser web.

Selain itu, perangkat lunak aplikasi juga berarti program yang berdiri sendiri dalam memenuhi kebutuhan pengguna atau bisnis tertentu.

Perangkat lunak aplikasi memproses kebutuhan penggunanya dengan cara memfasilitasi kegiatan pengguna sehingga memberikan hasil sesuai dengan kebutuhan pengguna dan dapat membantu dalam pengambilan keputusan.

Baca juga: Perangkat Lunak: Pengertian dan Komponennya

Contoh perangkat lunak aplikasi

Dikutip dari buku Pengantar Teknologi Informasi (2021) oleh Agus Nurofik dan teman-teman, berikut contoh-contoh perangkat lunak aplikasi:

  • Microsoft Word
  • OpenOffice Writer
  • Notepad
  • WPS Writer
  • Wordpad
  • Atlantis Word Processor
  • Corel Word Perfect
  • StarOffice Writer
  • AbiWord
  • LibreOffice Writer
  • Docs To Go
  • Google Docs
  • Microsoft Excel
  • KSpread
  • OpenOffice Calc
  • OpenOffice Math
  • StarOffice Spreadsheets
  • StarOffice Formula

Baca juga: 7 Perangkat Lunak Berbasis Unix untuk Proxy Server

  • Gnumeric
  • Xess
  • WPS Spreadsheets
  • Lotus 123
  • Corel Quattro Pro
  • LibreOffice Calc
  • LibreOffice Math
  • Abacus
  • Google Sheets
  • Microsoft Access
  • OpenOffice Base
  • LibreOffice Base
  • StarOffice Database
  • dBase
  • MySQL
  • IBM DB2
  • MariaDB
  • Foxpro
  • Firebird
  • Oracle Database
  • Postgre SQL
  • Microsoft SQL Server
  • Google Forms
  • Google Cloud database
  • Microsoft PowerPoint
  • OpenOffice Impress
  • Kpresenter

Baca juga: Vokasi Kini: Rekayasa Perangkat Lunak

  • iWork KeyNote
  • Prezi
  • LibreOffice Impress
  • StarOffice Presentation
  • Visme
  • WPS Presentation
  • Emaze
  • SlideDog
  • Corel Presentations
  • Google Slides
  • CorelDraw
  • Corel Photopaint
  • OpenOffice Draw
  • LibreOffice Draw
  • AutoCad
  • Vectr
  • Adobe Illustrator
  • Adobe Photoshop
  • Krita
  • Corel PhotoImpact
  • GIMP
  • Inkscape
  • Macromedia Freehand
  • Affinity Photo

Baca juga: Rekayasa Perangkat Lunak: Pengertian dan Tujuannya

  • Photoscape
  • Paint
  • Gravit Designer
  • Photoshine
  • Pixelmator Pro
  • Snapseed
  • FotoSketcher
  • Adobe Lightroom
  • Pixlr
  • Picasa
  • PicsArt
  • SolidWorks
  • SketchList
  • SweetHome 3D
  • Google SketchUp
  • Energi3D
  • ArchiCAD
  • Softplan
  • DreamPlan
  • Adobe InDesign
  • Sketch

Itulah penjelasan mengenai pengertian perangkat lunak aplikasi beserta contohnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com