Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Tanaman Ini Tidak Akan Mati walaupun Terlalu Banyak Disiram

Kompas.com - 28/04/2021, 13:41 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penyiraman yang terlalu banyak merupakan salah satu faktor yang menyebabkan tanaman layu hingga mati. Keadaan ini membuat tanaman mengalami busuk akar dan memperlambat bahkan mematikan tanaman tersebut.

Dilansir dari Apartment Therapy, Rabu (28/4/2021), penting untuk menanamnya di tanah pot yang dikeringkan dengan baik atau memiliki lubang drainase, sehingga mencegah tanah tergenang air.

Pot terakota atau tanah liat adalah pilihan yang sangat baik karena memungkinkan air menguap melalui tanah liat yang berpori.

Baca juga: 5 Kebiasaan Anda yang Bisa Bikin Tanaman Hias Indoor Mati

Sebagai aturan umum, hindari penyiraman ketika Anda melihat bercak basah di pot, karena ini mengartikan jika pot tersebut menyerap air. Namun, tahukah Anda jika ada tanaman yang tidak akan mati jika disiram dengan banyak air?

Apa saja? Simak ulasannya berikut ini.

Ilustrasi tanaman hias baby tears.PIXABAY/MARIJANA1 Ilustrasi tanaman hias baby tears.

1. Baby tears

Baby tears (Helxine soleirolii) adalah tanaman merambat berwarna hijau cerah dengan daun kecil berbentuk tetesan air mata.

Tanaman ini sering digunakan di terarium karena menyukai kelembaban dan membentuk hamparan dedaunan yang lebat di atas tanah.

Baca juga: 10 Jenis Tanaman Hias yang Naik Daun pada April 2021

Saat ditanam dalam pot, tanaman merambat menuruni sisi pot, menjadikannya pilihan yang sangat baik untuk pot gantung kecil.

Jaga agar tanah selalu lembab dan ingatlah untuk memangkas tanaman merambat secara teratur untuk mencegah terlalu panjang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com