Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Peta Sebaran Perolehan Suara Ketiga Capres-Cawapres di 38 Provinsi, Prabowo-Gibran Mendominasi

Kompas.com - 21/03/2024, 12:45 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

9. Kepulauan Bangka Belitung

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar menjaring 204.348 suara (23,08 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mendapatkan 529.883 suara (59,85 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD memborong 151.109 suara (17,07 persen)

Sebanyak 885.340 suara di Kepulauan Bangka Belitung dinyatakan sah. Ditambah 30.938 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 916.278 suara.

10. Kepulauan Riau

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar meraup 370.671 suara (32,15 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mengantongi 641.388 suara (55,64 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD mendapatkan 140.733 suara (12,21 persen)

Sebanyak 1.152.792 suara di Kepulauan Riau dinyatakan sah. Ditambah 19.041 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 1.171.833 suara.

11. DKI Jakarta

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mengoleksi 2.653.762 suara (41,07 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mendulang 2.692.011 suara (41,67 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD menghimpun 1.115.138 suara (17,26 persen)

Total suara di DKI Jakarta berjumlah 6.558.734, terdiri dari 6.460.911 suara sah dan 97.823 suara tidak sah.

Baca juga: Resmi, KPU Tetapkan Prabowo-Gibran sebagai Pemenang Pilpres 2024

12. Jawa Barat

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memboyong 9.099.674 suara (31,68 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming meraih 16.805.854 suara (58,50 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD mengoleksi 2.820.995 suara (9,82 persen)

Total suara sah di Jawa Barat berjumlah 28.726.523, sedangkan suara tidak sah sebanyak 711.518 sehingga total terdapat 29.438.041 suara.

13. Jawa Tengah

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar meraup 2.866.373 suara (12,58 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming memboyong 12.096.454 suara (53,08 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD memborong 7.827.335 suara (34,35 persen)

Total suara sah di Jawa Tengah berjumlah 22.790.162, sedangkan suara tidak sah sebanyak 685.649 sehingga total terdapat 23.475.811 suara.

14. Daerah Istimewa Yogyakarta

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mendulang 496.280 suara (19,80 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mengoleksi 1.269.265 suara (50,63 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD memperoleh 741.220 suara (29,57 persen)

KPU DI Yogyakarta mencatat ada 2.506.765 suara sah dan 60.629 suara tidak sah sehingga total suara di DI Yogyakarta sebanyak 2.567.394 suara.

15. Jawa Timur

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar meraih 4.492.652 suara (17,52 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming memboyong 16.716.603 suara (65,19 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD memperoleh 4.434.805 suara (17,29 persen)

Sebanyak 25.644.060 suara di Jawa Timur dinyatakan sah. Ditambah 895.661 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 26.539.721 suara.

16. Banten

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mendulang 2.451.383 suara (34,02 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mengoleksi 4.035.052 suara (55,99 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD menghimpun 720.275 suara (9,99 persen)

KPU Banten mencatat ada 7.206.710 suara sah dan 215.797 suara tidak sah sehingga total suara di Banten sebanyak 7.422.507 suara.

17. Bali

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 99.233 suara (3,70 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming menghimpun 1.454.640 suara (54,26 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD membukukan 1.127.134 suara (42,04 persen)

Sebanyak 2.681.007 suara di Bali dinyatakan sah. Ditambah 59.685 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 2.740.692 suara.

18. Nusa Tenggara Barat

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mendulang 850.539 suara (26,20 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mengantongi 2.154.843 suara (66,37 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD meraih 241.106 suara (7,43 persen)

KPU Nusa Tenggara Barat mencatat ada 3.246.488 suara sah dan 78.124 suara tidak sah sehingga total suara di Nusa Tenggara Barat sebanyak 3.324.612 suara.

19. Nusa Tenggara Timur

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mengantongi 153.446 suara (5,27 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming memboyong 1.798.753 suara (61,80 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD mendulang 958.505 suara (32,93 persen)

Sebanyak 2.910.704 suara di Nusa Tenggara Timur dinyatakan sah. Ditambah 44.092 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 2.954.796 suara.

20. Kalimantan Barat

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memborong 718.641 suara (22,34 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming meraih 1.964.183 suara (61,05 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD menghimpun 534.450 suara (16,61 persen)

Sebanyak 3.217.274 suara di Kalimantan Barat dinyatakan sah. Ditambah 60.541 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 3.277.815 suara.

Baca juga: PPP Gagal ke Senayan untuk Kali Pertama, Bakal Gugat Hasil Pileg 2024 ke MK

21. Kalimantan Tengah

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memboyong 256.811 suara (16,98 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming memperoleh 1.097.070 suara (72,53 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD menghimpun 158.788 suara (10,50 persen)

Sebanyak 1.512.669 suara di Kalimantan Tengah dinyatakan sah. Ditambah 40.523 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 1.553.192 suara.

22. Kalimantan Selatan

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 849.948 suara (35,16 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming menghimpun 1.407.684 suara (58,23 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD mengantongi 159.950 suara (6,62 persen)

Sebanyak 2.417.582 suara di Kalimantan Selatan dinyatakan sah. Ditambah 118.901 suara tidak sah, maka total suaranya sebanyak 2.536.483 suara.

23. Kalimantan Timur

  • Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mengantongi 448.046 suara (20,09 persen)
  • Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mendapatkan 1.542.346 suara (69,15 persen)
  • Ganjar Pranowo-Mahfud MD membukukan 240.143 suara (10,77 persen)

Total suara sah di Kalimantan Timur berjumlah 2.230.535, sedangkan suara tidak sah sebanyak 47.506 sehingga total terdapat 2.278.041 suara.

Halaman:

Terkini Lainnya

Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Tren
Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Tren
Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Tren
Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Mengenal Alexinomia, Fobia Memanggil Nama Orang Lain, Apa Penyebabnya?

Mengenal Alexinomia, Fobia Memanggil Nama Orang Lain, Apa Penyebabnya?

Tren
Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Tren
UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

Tren
Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Tren
Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Tren
Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Tren
Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Tren
Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Tren
Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Tren
BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com