Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Setelah "Mati Suri" 106 Hari, Eskalator Stasiun Bekasi Akhirnya Berfungsi Kembali meski Hanya 2 Jam

Kompas.com - 07/02/2024, 18:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

Mega menilai, tidak berfungsinya eskalator Stasiun Bekasi menyulitkan pergerakan penumpang KRL, terutama di waktu-waktu padat.

Pasalnya, banyak penumpang yang terburu-buru usai berdiri dan berdesak-desakan berjam-jam di dalam KRL.

Usai eskalator Stasiun Bekasi tak berfungsi lagi, Mega mengaku akan tetap melanjutkan aksinya membagikan kondisi eskalator itu di media sosial.

"Saya pikir dengan terus-terusan posting akan ada pergerakan untuk segera diperbaiki. Jadi sekalian saja saya posting sampai beneran diperbaiki," tegasnya.

Sebagai pengguna, dia berharap agar eskalator Stasiun Bekasi segera diperbaiki dan rutin dilakukan pemeliharaan.

Tidak hanya di Stasiun Bekasi, kondisi yang sama harus diterapkan di eskalator-eskalator stasiun lain.

"Tidak hanya yang di Stasiun Bekasi saja sih. Melihat dari laporan temen-temen Twitter juga banyak di beberapa stasiun lainnya juga. Mohon segera diperbaiki," imbuh dia.

"Selama aku melewati Stasiun Bekasi, pasti ku report," tegas Mega.

Baca juga: KAI Disebut Akan Terapkan Sistem Antrean Pembelian Tiket Kereta Lebaran 2024, Ini Kata KAI

Pertengahan Februari kembali beroperasi

Sementara itu, Kepala Humas Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA), Anggie Dian mengungkapkan, eskalator Stasiun Bekasi memang sempat menyala pada Rabu pagi.

"Eskalator sudah beroperasi dari jam 03.00 pagi," katanya saat dikonfirmasi Kompas.com, Rabu.

Kabar tersebut dipastikan dari Balai Teknik Perkeretaapian (BTP) Jakarta. Namun, ada sedikit kendala, sehingga dilakukan pengecekan kembali.

"Tapi tadi terasa ada hentakan. Jadi, sedang dilakukan pengecekan kembali penyebabnya," tegas Anggie.

Bulan lalu, eskalator sebenarnya sudah dalam proses perbaikan, tetapi DJKA masih menunggu spare part yang sudah dipesan.

Pihaknya menargetkan, eskalator Stasiun Bekasi akan selesai diperbaiki dan berfungsi kembali sekitar pertengahan Februari.

"Semoga hari ini sudah ada update kembali dari teman-teman di lapangan. Semoga eskalatornya bisa berjalan smooth kembali ya," ujar dia.

Baca juga: 6 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI pada 2024, Siapa Saja?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Tren
Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Tren
Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Tren
Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis 'Habisi Mereka' di Rudal Israel

Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis "Habisi Mereka" di Rudal Israel

Tren
Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Tren
Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Tren
7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

Tren
SIM C1 Resmi Berlaku untuk Motor 250-500 CC, Ini Syarat dan Biayanya

SIM C1 Resmi Berlaku untuk Motor 250-500 CC, Ini Syarat dan Biayanya

Tren
Mulai 2 Juni 2024, Masuk Mekkah Tanpa Izin Haji Bisa Kena Denda, Berapa Besarannya?

Mulai 2 Juni 2024, Masuk Mekkah Tanpa Izin Haji Bisa Kena Denda, Berapa Besarannya?

Tren
Link Live Streaming Liga 1 Madura United Vs Persib Bandung Hari Ini

Link Live Streaming Liga 1 Madura United Vs Persib Bandung Hari Ini

Tren
Penjelasan Gerindra soal Baliho Budisatrio Djiwandono-Kaesang Maju Pilkada Jakarta

Penjelasan Gerindra soal Baliho Budisatrio Djiwandono-Kaesang Maju Pilkada Jakarta

Tren
Sejarah Bayar UKT Pakai Hasil Bumi di Universitas Muhammadiyah Maumere

Sejarah Bayar UKT Pakai Hasil Bumi di Universitas Muhammadiyah Maumere

Tren
BMKG Ungkap Kondisi El Nino dan La Nina Saat Musim Kemarau 2024 di Indonesia

BMKG Ungkap Kondisi El Nino dan La Nina Saat Musim Kemarau 2024 di Indonesia

Tren
MRT Jakarta Beroperasi Normal Usai Sempat Dihentikan karena Material Jatuh

MRT Jakarta Beroperasi Normal Usai Sempat Dihentikan karena Material Jatuh

Tren
Beredar Video Oknum Suporter Serang KA Pasundan di Stasiun Surabaya Gubeng, Ini Kata Daop 8

Beredar Video Oknum Suporter Serang KA Pasundan di Stasiun Surabaya Gubeng, Ini Kata Daop 8

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com