Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bukan Tidur, Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses dalam Mengelola Stres

Kompas.com - 29/08/2023, 11:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

"Karena jika tidak, mereka akan menjadi 'kanker' dalam pikiran Anda, dalam pemikiran Anda, dan Anda mulai berpikir bahwa Anda tidak bisa atau bahwa hidup itu negatif," sambung Cook.

Baca juga: 7 Kebiasaan Orang Sukses Sebelum Tidur, Membaca dan Kurangi Kafein

3. Warren Buffett

Pengusaha Warren Buffett yang suka berderma juga membagikan caranya untuk mengelola stres.

Ia punya hobi yang membantunya terhindar dari stres, yaitu bermain ukulele.

Menurut studi dari University of California, melakukan aktivitas yang merangsang mental seperti alat musik bermanfaat untuk membantu mengurangi stres.

Baca juga: 7 Kebiasaan Orang Sukses Sebelum Tidur, Membaca dan Kurangi Kafein

4. Jack Dorsey

Pendiri Twitter yang kini mendirikan BlueSky menyarankan agar semua orang membuat jadwal dan mematuhi agenda yang sudah dibuat bila harus mengerjakan banyak hal.

Dorsey mengaku, dirinya kerap mengelompokan tugas sehari-hari tertentu dalam seminggu, contohnya hari Senin untuk rapat atau hari Selasa untuk mengembangkan produk, dilanjut hari Rabu untuk mengurusi pemasaran.

"Saya pikir umumnya stres datang dari hal-hal yang tidak terduga," saran Dorsey.

"Semakin Anda bisa mengatur ritme seputar apa yang Anda lakukan dan semakin banyak ritual serta konsistensi yang bisa Anda bangun dalam jadwal Anda, semakin sedikit stres yang Anda alami," tambahnya.

Baca juga: 7 Kebiasaan Orang Sukses di Malam Hari, Bisa Ditiru

5. Elon Musk

Pemilik X yang sebelumnya bernama Twitter, Elon Musk, memilih untuk menghadapi rasa stres bila ingin mengelola keriuhan hidup.

Ia mengatakan bahwa rasa takut merupakan hal yang terbatas sementara harapan merupakan hal yang tidak terbatas.

"Orang-orang harus mengabaikan rasa takut jika itu tidak rasional. Bahkan jika itu rasional dan taruhannya sepadan, masih layak untuk dilanjutkan," kata Musk.

Dilansir dari CNBC, Musk juga mengaku bahwa ia didorong oleh keinginan yang kuat untuk membuat masa depan lebih baik.

"Kami melakukan apa yang kami bisa agar masa depan menjadi sebaik mungkin, terinspirasi oleh apa yang mungkin terjadi dan menantikan hari berikutnya,” kata Musk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

Tren
Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com