Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Minum Kopi di Atas Pukul 9 Pagi Bisa Menyehatkan Tubuh, Ini Alasannya

Kompas.com - 11/07/2023, 07:00 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Banyak orang mungkin tidak dapat memulai hari mereka tanpa menyeruput kopi.

Beberapa di antaranya bahkan akan langsung meminum secangkir kopi panas ketika baru bangun tidur atau sebelum memulai mengerjakan aktivitas yang lain.

Namun, sebenarnya minum kopi pada pagi hari setelah bangun tidur ternyata tidak memberikan dampak yang terlalu baik bagi kesehatan.

Dilansir dari Orlandohealth, dampak positif minum kopi pada pagi hari bisa Anda dapatkan dengan menunggu beberapa jam setelah bangun tidur.

Hal tersebut lantaran kadar kortisol dalam tubuh dapat melonjak sepanjang hari dan memuncak antara pukul 08.00 dan 09.00, antara pukul 12.00 dan 13.00, dan antara pukul 17.30 dan 18.30.

Minum kopi selama lonjakan kortisol dapat menyebabkan tubuh Anda menafsirkan kafein sebagai pengganti kortisol, yang akhirnya menumpuk. Selain itu, hal ini juga menyebabkan toleransi dan rendering kafein tidak efektif. 

Jadi, saat yang tepat untuk Anda minum kopi adalah ketika kadar kortisol dalam tubuh sedang rendah, yaitu setelah pukul 09.00.

Lantas, apa manfaat minum kopi pada pagi hari, terutama pada jam tersebut?

Baca juga: Rahasia Menyeduh Kopi Manis Tanpa Tambahan Gula, Begini Caranya

Alasan mengapa minum kopi pada pagi hari menyehatkan

Kopi merangsang produksi dopamin, suatu neurotransmitter di otak yang menimbulkan perasaan menyenangkan. Ini sebabnya, minum kopi pada pagi hari membuat Anda merasa puas dan segar.

Di luar sentakan euforia ini, penelitian menunjukkan ada beberapa manfaat kesehatan yang yang ada dalam satu cangkir sehari.

Kopi memiliki nutrisi dasar membantu melindungi dari diabetes tipe 2, penyakit parkinson, penyakit hati, kanker hati, dan juga meningkatkan kesehatan jantung.

Beberapa nutrisi tersebut meliputi:

  • Riboflavin
  • Vitamin B12 dan B3
  • Niasin
  • Magnesium
  • Kalium

Baca juga: Studi Baru Ungkap Minum Kopi Memberikan Dorongan Khusus pada Otak

Manfaat minum kopi pada pagi hari

Ilustrasi kopi Ilustrasi kopi
Dikutip dari scitechdaily, berikut ini adalah sederet manfaat minum kopi pagi yang baik untuk tubuh:

1. Memberikan dorongan energi

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa minum kopi dapat membantu seseorang merasa lebih terjaga dan waspada daripada yang seharusnya.

Oleh karena itu, tidak heran jika orang di hampir setiap budaya minum kopi untuk bersiap-siap menjalani hari. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Dortmund Panen Kecaman setelah Disponsori Rheinmetall, Pemasok Senjata Perang Israel dan Ukraina

Dortmund Panen Kecaman setelah Disponsori Rheinmetall, Pemasok Senjata Perang Israel dan Ukraina

Tren
Murid di Malaysia Jadi Difabel setelah Dijemur 3 Jam di Lapangan, Keluarga Tuntut Sekolah

Murid di Malaysia Jadi Difabel setelah Dijemur 3 Jam di Lapangan, Keluarga Tuntut Sekolah

Tren
Sosok Calvin Verdonk, Pemain Naturalisasi yang Diproyeksi Ikut Laga Indonesia Vs Tanzania

Sosok Calvin Verdonk, Pemain Naturalisasi yang Diproyeksi Ikut Laga Indonesia Vs Tanzania

Tren
Awal Kemarau, Sebagian Besar Wilayah Masih Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang, Mana Saja?

Awal Kemarau, Sebagian Besar Wilayah Masih Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang, Mana Saja?

Tren
Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Tren
Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Tren
Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Tren
5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

Tren
Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Tren
Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Tren
Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Tren
Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

Tren
Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com